Feedback Setelah Upgrade Software
-
- Administrator
- Posts: 2500
- Joined: Thu Aug 08, 2002 9:07
- Location: Surabaya
- Daily Vehicle: Toyota Rush TRD
Feedback Setelah Upgrade Software
Hallo,
Upgrade software telah selesai dilakukan.
Saat ini masih dilanjutkan dengan setting2 pada forum, dan penambahan modifiskasi2..
Mohon feedback dari rekan2 SM setelah upgrade software ini.
Sekian, terima kasih.
Upgrade software telah selesai dilakukan.
Saat ini masih dilanjutkan dengan setting2 pada forum, dan penambahan modifiskasi2..
Mohon feedback dari rekan2 SM setelah upgrade software ini.
Sekian, terima kasih.
Our other services
SerayaMotor - SerayaHost - SerayaShop - PakaiNota
SerayaMotor - SerayaHost - SerayaShop - PakaiNota
-
- Member of Mechanic Engineer
- Posts: 2135
- Joined: Sat Nov 26, 2005 23:47
- Location: Purwokerto
Re: Feedback Setelah Upgrade Software
Tampilanya lebih adem..Kalem,cool dan menyenangkan.Tapi agak kaget juga seh dan perlu sedikit penyesuaian..Selamat deh Om TOm..
Bravo!!!
Bravo!!!

-
- New Member of Mechanic Engineer
- Posts: 564
- Joined: Mon Jan 30, 2006 2:43
- Location: Jakarta Pusat
Re: Feedback Setelah Upgrade Software
yup Tampilan Lebih sedikit modern and fitur directly jump to a topic, membantu banget, jadi lebih cepet browse topicnya, trus PM nya juga sudah otomatis tercopy message orang yg kita mau PM (walaupun dari reply PM dari topic), pokonya perubahannya b(^0^)d Sip
-
- New Member of Mechanic Engineer
- Posts: 702
- Joined: Sat May 05, 2007 3:07
Re: Feedback Setelah Upgrade Software
tampilan baru.... masih perlu belajar lagi neh....
speed akses di tempat saya sedikit menurun di banding soft versi yg lama 


wait ajah deh... klo sempet seh.. see 

-
- New Member of Mechanic Engineer
- Posts: 936
- Joined: Mon Dec 10, 2007 12:53
- Location: BROQUET cuma 70rb!!
Re: Feedback Setelah Upgrade Software
bagus... bagus.... cuma ga ada quick post yah? atau browser saya ga support pake mozilla?
SALE SALE SALE!! BROQUET cuma 70rb!!! BARU! SEGEL!!
broquet.bandung et yahoo dot com
broquet.bandung et yahoo dot com
-
- Full Member of Mechanic Engineer
- Posts: 3512
- Joined: Tue Nov 29, 2005 5:44
- Daily Vehicle: Ipin - Ipah
Re: Feedback Setelah Upgrade Software
Iya. RSS Feed juga sepertinya belum berfungsi. Atau harus subscribe lagi?
-
- Member of Mechanic Master
- Posts: 16497
- Joined: Tue Apr 03, 2007 14:24
Re: Feedback Setelah Upgrade Software
waduh...
ampe kaget gw tadi pas masuk SM...kirain salah masuk...
masih perlu belajar nih...supaya terbiasa...
tampilannya import banget...!


masih perlu belajar nih...supaya terbiasa...


tampilannya import banget...!


-
- Administrator
- Posts: 2500
- Joined: Thu Aug 08, 2002 9:07
- Location: Surabaya
- Daily Vehicle: Toyota Rush TRD
Re: Feedback Setelah Upgrade Software
Hallo,
Fitur RSS dan WAP masih belum dapat berfungsi karena script tidak compatible dengan versi yang baru.
Script akan coba saya sesuaikan dengan versi baru. Mohon kesabarannya.
Sekian, terima kasih.
Fitur RSS dan WAP masih belum dapat berfungsi karena script tidak compatible dengan versi yang baru.
Script akan coba saya sesuaikan dengan versi baru. Mohon kesabarannya.
Sekian, terima kasih.
Our other services
SerayaMotor - SerayaHost - SerayaShop - PakaiNota
SerayaMotor - SerayaHost - SerayaShop - PakaiNota
-
- Administrator
- Posts: 2500
- Joined: Thu Aug 08, 2002 9:07
- Location: Surabaya
- Daily Vehicle: Toyota Rush TRD
Re: Feedback Setelah Upgrade Software
Hallo,
Fitur RSS sudah dapat digunakan kembali. Alamat tetap sama yaitu http://www.serayamotor.com/diskusi/rss.php
Sekian, terima kasih.
Fitur RSS sudah dapat digunakan kembali. Alamat tetap sama yaitu http://www.serayamotor.com/diskusi/rss.php
Sekian, terima kasih.
Our other services
SerayaMotor - SerayaHost - SerayaShop - PakaiNota
SerayaMotor - SerayaHost - SerayaShop - PakaiNota
-
- New Member of Mechanic Engineer
- Posts: 936
- Joined: Mon Dec 10, 2007 12:53
- Location: BROQUET cuma 70rb!!
Re: Feedback Setelah Upgrade Software
kalau quick postnya yg dibawah bagaimana? menurut saya sih lebih enak ada jadi tinggal balas di kotak tersedia tinggal klik 'post' ga perlu click 'post reply' terus tunggu loading dulu ganti halaman baru ketik.... cuma masukan aja sih....
SALE SALE SALE!! BROQUET cuma 70rb!!! BARU! SEGEL!!
broquet.bandung et yahoo dot com
broquet.bandung et yahoo dot com
-
- Administrator
- Posts: 2500
- Joined: Thu Aug 08, 2002 9:07
- Location: Surabaya
- Daily Vehicle: Toyota Rush TRD
Re: Feedback Setelah Upgrade Software
Hallo,
Quick Reply masih belum ready, akan segera saya masukkan.
Untuk QM, saya disable lagi, karena tidak compatible dengan template yang digunakan.
Untuk Last Topics (biasa di home) juga masih dalam tahap pengembangan.
Mohon maaf atas beberapa fitur SM yang masih belum dapat saya berikan kembali karena proses upgrade ini.
Sekian, terima kasih.
Quick Reply masih belum ready, akan segera saya masukkan.
Untuk QM, saya disable lagi, karena tidak compatible dengan template yang digunakan.
Untuk Last Topics (biasa di home) juga masih dalam tahap pengembangan.
Mohon maaf atas beberapa fitur SM yang masih belum dapat saya berikan kembali karena proses upgrade ini.
Sekian, terima kasih.
Our other services
SerayaMotor - SerayaHost - SerayaShop - PakaiNota
SerayaMotor - SerayaHost - SerayaShop - PakaiNota
-
- Member of Mechanic Engineer
- Posts: 1881
- Joined: Tue Feb 20, 2007 16:43
- Location: Sunter
Re: Feedback Setelah Upgrade Software
aduh koq gini... jadi agak pusing.. wakakaka...
iya, kirain salah masuk.. wakakaka..
tapi gpp deh, belajar yang baru...
iya, kirain salah masuk.. wakakaka..
tapi gpp deh, belajar yang baru...
The quick brown fox jumps over the lazy dog...
Bisnis? Sini donk..
Bisnis? Sini donk..
-
- Member of Mechanic Engineer
- Posts: 1881
- Joined: Tue Feb 20, 2007 16:43
- Location: Sunter
Re: Feedback Setelah Upgrade Software
duh banyak yang blom jadi nih...
view last visit ga bisa..
trus post2an yang udah dibaca ama blom juga ga beda warna..
gmn penjelasannya bung t0mc4t?
fitur friend yang ada di home buat apa?
trus di list nama ada [bot] itu apa ya?
view last visit ga bisa..
trus post2an yang udah dibaca ama blom juga ga beda warna..
gmn penjelasannya bung t0mc4t?
fitur friend yang ada di home buat apa?
trus di list nama ada [bot] itu apa ya?
The quick brown fox jumps over the lazy dog...
Bisnis? Sini donk..
Bisnis? Sini donk..
-
- Administrator
- Posts: 2500
- Joined: Thu Aug 08, 2002 9:07
- Location: Surabaya
- Daily Vehicle: Toyota Rush TRD
Re: Feedback Setelah Upgrade Software
Hallo r1210g,
Maaf sekali apabila ada fitur2 yang masih belum sempurna. Karena script2 yang lama belum compatible dengan versi yang baru. Saat ini perlahan2 saya sedang mencari solusinya.
Btw, untuk Quick Reply sudah siap digunakan lagi.
Sekian, terima kasih...
Maaf sekali apabila ada fitur2 yang masih belum sempurna. Karena script2 yang lama belum compatible dengan versi yang baru. Saat ini perlahan2 saya sedang mencari solusinya.
Btw, untuk Quick Reply sudah siap digunakan lagi.
Sekian, terima kasih...
Our other services
SerayaMotor - SerayaHost - SerayaShop - PakaiNota
SerayaMotor - SerayaHost - SerayaShop - PakaiNota
-
- New Member of Senior Mechanic
- Posts: 158
- Joined: Tue Aug 14, 2007 3:31
- Location: Surabaya
- Daily Vehicle: Suzuki S Cross
Re: Feedback Setelah Upgrade Software
Selamat deh, tampilannya lebih exclusive nih, btw utk recent topics nya kasih pembatas donk, jadi nggak bingung, kalo terlalu rapat gitu bacanya agak bingung heheheheheh
Anyway it looks good
Anyway it looks good

-
- Administrator
- Posts: 2500
- Joined: Thu Aug 08, 2002 9:07
- Location: Surabaya
- Daily Vehicle: Toyota Rush TRD
Re: Feedback Setelah Upgrade Software
Hallo,
Untuk Informasi Topik sudah berjalan di halaman Home.
@lonesnake : OK, akan coba saya perhalus..
Sekian, terima kasih.
Untuk Informasi Topik sudah berjalan di halaman Home.
@lonesnake : OK, akan coba saya perhalus..

Sekian, terima kasih.
Our other services
SerayaMotor - SerayaHost - SerayaShop - PakaiNota
SerayaMotor - SerayaHost - SerayaShop - PakaiNota
-
- Member of Mechanic Engineer
- Posts: 1375
- Joined: Sun Jan 02, 2005 7:26
- Location: Depok
Re: Feedback Setelah Upgrade Software
Bagus bgt nih interfacenya.... keren dan ngemanjain mata...
btw, akses ke SM agak lambat bos t0mc4t... halaman yg pingin gw akses biasanya langsung nongol.. tp kali ini kok agak lambat yah?
Santai aj bro t0mc4t, ngebenerin semuanya gak usah ampe
Thx a lot..
btw, akses ke SM agak lambat bos t0mc4t... halaman yg pingin gw akses biasanya langsung nongol.. tp kali ini kok agak lambat yah?
Santai aj bro t0mc4t, ngebenerin semuanya gak usah ampe

Thx a lot..

-
- New Member of Mechanic Engineer
- Posts: 991
- Joined: Mon May 08, 2006 7:32
Re: Feedback Setelah Upgrade Software
wah kaget.. baru masuk, ternyata sudah beda banget...hehe.
bagus juga ya... boss tomcat emang baik...
tapi login pagenya kurang bagus tuh. soalnya syarat2nya ada di sebelah kiri, form loginnya dikanan.. ide nih. bagusan kalo login formnya diatas, bawahnya baru kasih syarat2 atau keterangannya..
anyway good job.
bagus juga ya... boss tomcat emang baik...

tapi login pagenya kurang bagus tuh. soalnya syarat2nya ada di sebelah kiri, form loginnya dikanan.. ide nih. bagusan kalo login formnya diatas, bawahnya baru kasih syarat2 atau keterangannya..
anyway good job.
-
- New Member of Mechanic Engineer
- Posts: 991
- Joined: Mon May 08, 2006 7:32
Re: Feedback Setelah Upgrade Software
oh ya, tapi saya lebih suka list Latest Reply yg lama.. ada last poster dan waktu-nya.
soalnya saya suka ke SM, liat2 apakah ada yg post new reply apa engga.. kalo engga saya cabut lagi.hehehe. sekarang saya gak bisa tau. harus buka post-nya baru ketauan...
soalnya saya suka ke SM, liat2 apakah ada yg post new reply apa engga.. kalo engga saya cabut lagi.hehehe. sekarang saya gak bisa tau. harus buka post-nya baru ketauan...

-
- Member of Mechanic Engineer
- Posts: 2391
- Joined: Sat Dec 24, 2005 16:37
- Location: Sparkling Surabaya
Re: Feedback Setelah Upgrade Software
perlu adaptasi lagi nih ya... itu gw klik yang view last topic kok ga jalan ya... yang ada di kotak kanan
-
- Administrator
- Posts: 2500
- Joined: Thu Aug 08, 2002 9:07
- Location: Surabaya
- Daily Vehicle: Toyota Rush TRD
Re: Feedback Setelah Upgrade Software
Hallo,
@Blindzero:
Last Topic saya coba dapat berjalan dengan baik. Bisa mohon informasi tidak jalannya kenapa?
@Hunter :
Informasi poster dan waktu akan segera saya tambahkan.
Anyway.. Thank again all for all the patience and support..
@Blindzero:
Last Topic saya coba dapat berjalan dengan baik. Bisa mohon informasi tidak jalannya kenapa?
@Hunter :
Informasi poster dan waktu akan segera saya tambahkan.
Anyway.. Thank again all for all the patience and support..

Our other services
SerayaMotor - SerayaHost - SerayaShop - PakaiNota
SerayaMotor - SerayaHost - SerayaShop - PakaiNota
-
- Full Member of Senior Mechanic
- Posts: 347
- Joined: Mon Apr 30, 2007 5:20
- Location: Kemanggisan, Jakarta Barat
Re: Feedback Setelah Upgrade Software
Tampilan semakin friendly dan dinamis, fitur - fitur lebih lengkap dan modren. Tapi masih butuh waktu sedikit buat adaptasi. Good luck 

Get home safe, respect road rules !
-
- Member of Mechanic Master
- Posts: 16497
- Joined: Tue Apr 03, 2007 14:24
Re: Feedback Setelah Upgrade Software
yang "view new posts" ini loh...
http://www.serayamotor.com/search.php?s ... d=newposts
tidak bisa.............
http://www.serayamotor.com/search.php?s ... d=newposts
tidak bisa.............


-
- Administrator
- Posts: 2500
- Joined: Thu Aug 08, 2002 9:07
- Location: Surabaya
- Daily Vehicle: Toyota Rush TRD
Re: Feedback Setelah Upgrade Software
Hallo,
@Blindzero & Hansen:
Done..fixed... Error karena link yang salah..
Thanks for the information..
@Blindzero & Hansen:
Done..fixed... Error karena link yang salah..
Thanks for the information..

Our other services
SerayaMotor - SerayaHost - SerayaShop - PakaiNota
SerayaMotor - SerayaHost - SerayaShop - PakaiNota
-
- Member of Mechanic Master
- Posts: 16497
- Joined: Tue Apr 03, 2007 14:24
Re: Feedback Setelah Upgrade Software
Sippp....t0mc4t wrote:Hallo,
@Blindzero & Hansen:
Done..fixed... Error karena link yang salah..
Thanks for the information..



