Diesel Shell dan Total kini B20, bagaimana dg Dex?
Moderators: Ryan Steele, sh00t, r12qiSonH4ji, avantgardebronze, akbarfit
-
- Full Member of Junior Mechanic
- Posts: 109
- Joined: Fri Dec 07, 2018 3:33
- Location: Makassar
- Daily Vehicle: Captiva diesel nfl 2007
Diesel Shell dan Total kini B20, bagaimana dg Dex?
Awalnya saya sedikit bingung terkait mandatori B20, sebenarnya mandatori ini berlaku sejak 2015, melalui permen ESDM No 12/2015 B20 untuk seluruh sektor, tp memang belum diefektifkan ke transportasi non PSO, ada juga Perpres No 61/2015, namun memang khusus untuk PSO. Namun terhitung september 2018 kemarin, melalui arahan presiden kemudian Mandatori ini di efektifkan secara massive ke seluruh sektor, termasuk transportasi non PSO, juga beleid Perpres no 61/2015 akan direvisi.
Otomatis dampaknya, seluruh penyedia solar retail untuk non PSO juga harus patuh, termasuk pertamina retail, shell, AKR, Total dan BP. Selidik punya selidik, shell memang sudah menginfokan di lama web resminya tentang perubahan kandungan nabati dalam bahan bakar dieselnya dari yg semula B10 menjadi B20, https://www.shell.co.id/in_id/pengendar ... l-bio.html
Begitupula dengan total, info saya dapat dr kawan, diesel total pun sudah B20, walaupun belum merata terkait distribusi FAME yg juga belum merata.
Sedangkan AKR, bisa dilihat disini https://www.cnbcindonesia.com/news/2018 ... diesel-b20
Yg jadi pertanyaa saya adalah, bagaimana dg PertaminaDex? karena sampai saat ini publik taunya dex ini tanpa kandungan nabati, padahal dr spesifikasi resminya saja, sebagaimana yg saya tampilkan dibawah, dex itu B10.
Pertanyaan2 berikutnya muncul adalah
Apakah sekarang dex juga sudah menjadi B20? Spek resmi terakhir masih B10, tp saya tidak tau itu spek thn brp, krn tidak tercantum keterangan tahunnya
Apakah dex kena efek dr mandatori? Seharusnya iya, tp saya masih penasaran juga. Yg saya tau, Pertamina salah satu yg kena sanksi https://m.katadata.co.id/berita/2018/12 ... sanksi-b20
Kalau iya kena efek mandatori dan sudah jadi B20, bagaimana dg kualitasnya? Karena sejauh ini dex lah yg terbaik, baik dr sisi kandungan partikulat, aditif dan kandungan sulfur. Dg jadi B20, apakah kemudian indikator2 ini berubah, atau bisa tetap dipertahankan.
Artinya jika memang DEX pun B20, maka perbedaan DEX dengan Biosolar hanya pada additif. Memilih biosolar atau dexlite + jamu2an jadi lebih menarik klo begitu. Oiya bagi yg memang berkemampuan, klo bisa jangan gunakan BBM bersubsidi ya kawan.
Silahkan suhu2 disini share pencerahannya.
Otomatis dampaknya, seluruh penyedia solar retail untuk non PSO juga harus patuh, termasuk pertamina retail, shell, AKR, Total dan BP. Selidik punya selidik, shell memang sudah menginfokan di lama web resminya tentang perubahan kandungan nabati dalam bahan bakar dieselnya dari yg semula B10 menjadi B20, https://www.shell.co.id/in_id/pengendar ... l-bio.html
Begitupula dengan total, info saya dapat dr kawan, diesel total pun sudah B20, walaupun belum merata terkait distribusi FAME yg juga belum merata.
Sedangkan AKR, bisa dilihat disini https://www.cnbcindonesia.com/news/2018 ... diesel-b20
Yg jadi pertanyaa saya adalah, bagaimana dg PertaminaDex? karena sampai saat ini publik taunya dex ini tanpa kandungan nabati, padahal dr spesifikasi resminya saja, sebagaimana yg saya tampilkan dibawah, dex itu B10.
Pertanyaan2 berikutnya muncul adalah
Apakah sekarang dex juga sudah menjadi B20? Spek resmi terakhir masih B10, tp saya tidak tau itu spek thn brp, krn tidak tercantum keterangan tahunnya
Apakah dex kena efek dr mandatori? Seharusnya iya, tp saya masih penasaran juga. Yg saya tau, Pertamina salah satu yg kena sanksi https://m.katadata.co.id/berita/2018/12 ... sanksi-b20
Kalau iya kena efek mandatori dan sudah jadi B20, bagaimana dg kualitasnya? Karena sejauh ini dex lah yg terbaik, baik dr sisi kandungan partikulat, aditif dan kandungan sulfur. Dg jadi B20, apakah kemudian indikator2 ini berubah, atau bisa tetap dipertahankan.
Artinya jika memang DEX pun B20, maka perbedaan DEX dengan Biosolar hanya pada additif. Memilih biosolar atau dexlite + jamu2an jadi lebih menarik klo begitu. Oiya bagi yg memang berkemampuan, klo bisa jangan gunakan BBM bersubsidi ya kawan.
Silahkan suhu2 disini share pencerahannya.
You do not have the required permissions to view the files attached to this post.
Last edited by Ngasepngaspal on Thu Dec 20, 2018 2:41, edited 2 times in total.
-
- Member of Mechanic Engineer
- Posts: 2521
- Joined: Wed Jan 23, 2008 1:48
-
- Member of Mechanic Engineer
- Posts: 2521
- Joined: Wed Jan 23, 2008 1:48
-
- Full Member of Junior Mechanic
- Posts: 109
- Joined: Fri Dec 07, 2018 3:33
- Location: Makassar
- Daily Vehicle: Captiva diesel nfl 2007
Re: Diesel Shell dan Total kini B20, bagaimana dg Dex?
Berarti sebatas B10 saja... tks infonya bro...ilhami wrote:Pertamina Dex tidak wajib biodiesel
https://www.cnnindonesia.com/ekonomi/20 ... tamina-dex
https://otomotif.kompas.com/read/2018/0 ... exlite-b20
-
- New Member of Senior Mechanic
- Posts: 169
- Joined: Mon Feb 15, 2016 23:56
Re: Diesel Shell dan Total kini B20, bagaimana dg Dex?
pertadex non fame tapi belum euro iv
-
- Member of Mechanic Engineer
- Posts: 2599
- Joined: Wed Aug 16, 2017 8:07
- Location: Bali, Indonesia
- Daily Vehicle: ANPS+XpC
Re: Diesel Shell dan Total kini B20, bagaimana dg Dex?
Pertamina Dex sudah lolos standar Euro IV belum ya?
Simpang Siur antara lolos dan tidak, semua serba tidak jelas
Apalagi Harga BBM non subsidi di Indo DM, gampang Naik susah Turun
-
- Member of Senior Mechanic
- Posts: 193
- Joined: Sat Sep 10, 2016 16:26
- Daily Vehicle: D4-D and CRDi
Re: Diesel Shell dan Total kini B20, bagaimana dg Dex?
Di mobil santi crdi ane km baru 10k kok dex ngebul hitam dan asepnya bau ya,kalo shell diesel asapnya tipis tipis dan bau knapotnya gk menyengat,untuk peforma sih di santi hampir sama aja,suhu suhu disini minta masukannya apa santi crdi aman pake shell B20 ?
-
- Full Member of Junior Mechanic
- Posts: 100
- Joined: Sun Apr 15, 2018 15:36
- Location: jakarta barat
- Daily Vehicle: Innova 2gd
Re: Diesel Shell dan Total kini B20, bagaimana dg Dex?
ada yg punya data sheetnya shell diesel? kalo ada bole di share ksni. buat perbandingan sama dex.
oot dikit shell diesel rasanya jauh lebih enak dr dex ya dari segala aspek. harga cuma beda 300perak.
oot dikit shell diesel rasanya jauh lebih enak dr dex ya dari segala aspek. harga cuma beda 300perak.
-
- New Member of Mechanic Engineer
- Posts: 918
- Joined: Wed Oct 31, 2012 3:49
Re: Diesel Shell dan Total kini B20, bagaimana dg Dex?
EURO II & III
Cetane no nya setara EUROIII, kadar ppm nya setara EUROII
Isuzu 4JA1-L Turbo Diesel Intercooler (2012 - 2016)
Nissan YD25DDTi VGS Turbo Diesel Intercooler (2016 - 2022)
Mitsubishi 4N15 VGT Turbo Diesel Intercooler (2022- Present)
Nissan YD25DDTi VGS Turbo Diesel Intercooler (2016 - 2022)
Mitsubishi 4N15 VGT Turbo Diesel Intercooler (2022- Present)
-
- New Member of Mechanic Engineer
- Posts: 918
- Joined: Wed Oct 31, 2012 3:49
Re: Diesel Shell dan Total kini B20, bagaimana dg Dex?
seinget ane cetane no nya shell diesel itu kalo g salah 48 (sama kayak bio solar) cuma memang kandungan ppm nya yg kecil (diatas dex kalo g salah)supriyanto98 wrote: Fri Dec 21, 2018 9:51 ada yg punya data sheetnya shell diesel? kalo ada bole di share ksni. buat perbandingan sama dex.
oot dikit shell diesel rasanya jauh lebih enak dr dex ya dari segala aspek. harga cuma beda 300perak.
Isuzu 4JA1-L Turbo Diesel Intercooler (2012 - 2016)
Nissan YD25DDTi VGS Turbo Diesel Intercooler (2016 - 2022)
Mitsubishi 4N15 VGT Turbo Diesel Intercooler (2022- Present)
Nissan YD25DDTi VGS Turbo Diesel Intercooler (2016 - 2022)
Mitsubishi 4N15 VGT Turbo Diesel Intercooler (2022- Present)
-
- Full Member of Junior Mechanic
- Posts: 109
- Joined: Fri Dec 07, 2018 3:33
- Location: Makassar
- Daily Vehicle: Captiva diesel nfl 2007
Re: Diesel Shell dan Total kini B20, bagaimana dg Dex?
Sulfur paling rendah di indo masih dipegang dex om. Mungkin shell menang additif ja kali.Rakean wrote:seinget ane cetane no nya shell diesel itu kalo g salah 48 (sama kayak bio solar) cuma memang kandungan ppm nya yg kecil (diatas dex kalo g salah)supriyanto98 wrote: Fri Dec 21, 2018 9:51 ada yg punya data sheetnya shell diesel? kalo ada bole di share ksni. buat perbandingan sama dex.
oot dikit shell diesel rasanya jauh lebih enak dr dex ya dari segala aspek. harga cuma beda 300perak.
-
- Full Member of Junior Mechanic
- Posts: 109
- Joined: Fri Dec 07, 2018 3:33
- Location: Makassar
- Daily Vehicle: Captiva diesel nfl 2007
Re: Diesel Shell dan Total kini B20, bagaimana dg Dex?
Perlu aga waspada juga om, shell sudah termasuk B20 sekarang. Ada announcementnya di web resmi shell. Mungkin ada data sheetnya juga, tp saya blm cek.supriyanto98 wrote:ada yg punya data sheetnya shell diesel? kalo ada bole di share ksni. buat perbandingan sama dex.
oot dikit shell diesel rasanya jauh lebih enak dr dex ya dari segala aspek. harga cuma beda 300perak.
Klo lebih baik, mungkin pengaruh additifnya yg lebih oke.
Saya pake dex dan shell, masih kerasa lebih baik dex, klo masalah asap dan bau, ga ada perbedaan signifikan. Mungkin beda mesin, beda juga hasilnya ya.Nugrohonug wrote:Di mobil santi crdi ane km baru 10k kok dex ngebul hitam dan asepnya bau ya,kalo shell diesel asapnya tipis tipis dan bau knapotnya gk menyengat,untuk peforma sih di santi hampir sama aja,suhu suhu disini minta masukannya apa santi crdi aman pake shell B20 ?
Sudah fame om, kandungan famenya 10, bisa dilihat di data sheet pertadex yg saya unggah di 1st post.matra wrote:pertadex non fame tapi belum euro iv
Seharusnya sudahb dg ppm sulfur yg dibawah 300. Eh euro IV 300 kan minimum sulfurnya?Winz wrote:Pertamina Dex sudah lolos standar Euro IV belum ya?
Simpang Siur antara lolos dan tidak, semua serba tidak jelas
Apalagi Harga BBM non subsidi di Indo DM, gampang Naik susah Turun
-
- New Member of Mechanic Engineer
- Posts: 918
- Joined: Wed Oct 31, 2012 3:49
Re: Diesel Shell dan Total kini B20, bagaimana dg Dex?
EURO IV standard nya 50ppmNgasepngaspal wrote: Fri Jan 04, 2019 19:55Perlu aga waspada juga om, shell sudah termasuk B20 sekarang. Ada announcementnya di web resmi shell. Mungkin ada data sheetnya juga, tp saya blm cek.supriyanto98 wrote:ada yg punya data sheetnya shell diesel? kalo ada bole di share ksni. buat perbandingan sama dex.
oot dikit shell diesel rasanya jauh lebih enak dr dex ya dari segala aspek. harga cuma beda 300perak.
Klo lebih baik, mungkin pengaruh additifnya yg lebih oke.Saya pake dex dan shell, masih kerasa lebih baik dex, klo masalah asap dan bau, ga ada perbedaan signifikan. Mungkin beda mesin, beda juga hasilnya ya.Nugrohonug wrote:Di mobil santi crdi ane km baru 10k kok dex ngebul hitam dan asepnya bau ya,kalo shell diesel asapnya tipis tipis dan bau knapotnya gk menyengat,untuk peforma sih di santi hampir sama aja,suhu suhu disini minta masukannya apa santi crdi aman pake shell B20 ?Sudah fame om, kandungan famenya 10, bisa dilihat di data sheet pertadex yg saya unggah di 1st post.matra wrote:pertadex non fame tapi belum euro ivSeharusnya sudahb dg ppm sulfur yg dibawah 300. Eh euro IV 300 kan minimum sulfurnya?Winz wrote:Pertamina Dex sudah lolos standar Euro IV belum ya?
Simpang Siur antara lolos dan tidak, semua serba tidak jelas
Apalagi Harga BBM non subsidi di Indo DM, gampang Naik susah Turun
Isuzu 4JA1-L Turbo Diesel Intercooler (2012 - 2016)
Nissan YD25DDTi VGS Turbo Diesel Intercooler (2016 - 2022)
Mitsubishi 4N15 VGT Turbo Diesel Intercooler (2022- Present)
Nissan YD25DDTi VGS Turbo Diesel Intercooler (2016 - 2022)
Mitsubishi 4N15 VGT Turbo Diesel Intercooler (2022- Present)
-
- Visitor
- Posts: 2
- Joined: Wed Mar 20, 2019 4:26
- Location: Indonesia
- Daily Vehicle: Car
Re: Diesel Shell dan Total kini B20, bagaimana dg Dex?
Paling rendah sulphur dipegang Shell Diesel di 10 ppm setara Euro 5 om...otherwise Pertadex di 350 ppm..jadi jauh
ada yg punya data sheetnya shell diesel? kalo ada bole di share ksni. buat perbandingan sama dex.
oot dikit shell diesel rasanya jauh lebih enak dr dex ya dari segala aspek. harga cuma beda 300perak.
[/quote]
seinget ane cetane no nya shell diesel itu kalo g salah 48 (sama kayak bio solar) cuma memang kandungan ppm nya yg kecil (diatas dex kalo g salah)[/quote]Sulfur paling rendah di indo masih dipegang dex om. Mungkin shell menang additif ja kali.
[/quote]
ada yg punya data sheetnya shell diesel? kalo ada bole di share ksni. buat perbandingan sama dex.
oot dikit shell diesel rasanya jauh lebih enak dr dex ya dari segala aspek. harga cuma beda 300perak.
[/quote]
seinget ane cetane no nya shell diesel itu kalo g salah 48 (sama kayak bio solar) cuma memang kandungan ppm nya yg kecil (diatas dex kalo g salah)[/quote]Sulfur paling rendah di indo masih dipegang dex om. Mungkin shell menang additif ja kali.
[/quote]
-
- Visitor
- Posts: 2
- Joined: Wed Mar 20, 2019 4:26
- Location: Indonesia
- Daily Vehicle: Car
Re: Diesel Shell dan Total kini B20, bagaimana dg Dex?
Yang ini juga om, cetane nya shell diesel di 53 om..makin rendah sulphur makin tinggi cetane nya. 48 itu di biosolar
ada yg punya data sheetnya shell diesel? kalo ada bole di share ksni. buat perbandingan sama dex.
oot dikit shell diesel rasanya jauh lebih enak dr dex ya dari segala aspek. harga cuma beda 300perak.
[/quote]
seinget ane cetane no nya shell diesel itu kalo g salah 48 (sama kayak bio solar) cuma memang kandungan ppm nya yg kecil (diatas dex kalo g salah)
[/quote]
ada yg punya data sheetnya shell diesel? kalo ada bole di share ksni. buat perbandingan sama dex.
oot dikit shell diesel rasanya jauh lebih enak dr dex ya dari segala aspek. harga cuma beda 300perak.
[/quote]
seinget ane cetane no nya shell diesel itu kalo g salah 48 (sama kayak bio solar) cuma memang kandungan ppm nya yg kecil (diatas dex kalo g salah)
[/quote]
-
- Full Member of Senior Mechanic
- Posts: 385
- Joined: Thu Nov 10, 2016 8:24
- Location: lippo cikarang
- Daily Vehicle: Tetradrive
Re: Diesel Shell dan Total kini B20, bagaimana dg Dex?
siap siap mobil eropa yang diesel, pake shell or total langsung mombroy........xixixixixi, setau ane sih yang paling the best tetep dex. dulu pernah pake shell, harga berasa dex performancenya berasa bio solar
#nooffense
#nooffense