All About MPV Jepang baru (Lafesta, [cencored], Serena C25 etc)

Segala mobil tipe minibus/station (Kijang, Kuda, Panther, dll).

Moderators: Ryan Steele, sh00t, r12qiSonH4ji, avantgardebronze, akbarfit

hdrw
Full Member of Senior Mechanic
Full Member of Senior Mechanic
Posts: 433
Joined: Sat Aug 21, 2004 19:46

Post by hdrw »

Bung conan, ngomongan anda sangat menarik buat saya.
Kalau ternyata nissan ikut2an toyota dengan tetap mempertahankan serena(c24) 4-5 tahun kedepan, sedih juga yah.
Waktu saya tahu serena modelnya keluaran 1999, dalam pikiran saya pasti ngak lama lagi ada model barunya.
Kini hampir semua pertanyaan dalam pikiran saya sudah terjawab.
conan
Member of Mechanic Engineer
Member of Mechanic Engineer
Posts: 2961
Joined: Tue Jul 13, 2004 17:34

Post by conan »

hdrw wrote:Bung conan, ngomongan anda sangat menarik buat saya.
Kalau ternyata nissan ikut2an toyota dengan tetap mempertahankan serena(c24) 4-5 tahun kedepan, sedih juga yah.
Waktu saya tahu serena modelnya keluaran 1999, dalam pikiran saya pasti ngak lama lagi ada model barunya.
Kini hampir semua pertanyaan dalam pikiran saya sudah terjawab.
Baguslah kalau begitu, bung Hdrw. I'm still in search for a pic of the C25 :)
Trungtung
Full Member of Junior Mechanic
Full Member of Junior Mechanic
Posts: 67
Joined: Fri Nov 12, 2004 23:39

Post by Trungtung »

Gila itu mobil voxy dan velvest kalo di bawa jalan2 dipinggiran kota bisa kayak apa tuh kondisinya.......??????? ckckckckckck ceper abizzzzzzzz.................

mentok sana mentok sini tuh mobil...... apalagi di kompleks-kompleks banyak terdapat polisi tidur, Aerio saya aja udah gak karu2an bemper depannya pada luka2.

mobilnya sih TOP BUANGET................ sayang negara kita jalanannya tidak memungkinkan.

Tapi akan sangat cocok sekali kalo dipake dari rumah yg berlokasi di Jl.Cendana kekantor yg bernama ISTANA NEGARA.
Trungtung
Full Member of Junior Mechanic
Full Member of Junior Mechanic
Posts: 67
Joined: Fri Nov 12, 2004 23:39

Post by Trungtung »

Lupa ada yg kurang...........

OOOOOOOOOO ternyata Nissan itu adalah merk, mobil yg dapat diperhitungkan juga ya....!!!!!!!!

Ternyata saya telah salah selama ini menganggap mobil Nissan adalah mobil yg gak banyak diminati karena segala macam kekuranagn yg dimilikinya termasuk modelnya yg gak futuristik and sporty.

aduh..... maaf.....maaf ya nissan....... ternyata kau boleh juga, beli ah........
hdrw
Full Member of Senior Mechanic
Full Member of Senior Mechanic
Posts: 433
Joined: Sat Aug 21, 2004 19:46

Post by hdrw »

Bung conan,
Apa mesin voxy/noah ini ada dipakai juga di mobil toyota ATPM ?
Sehingga kalau service bisa lebih mudah mencari spare parts nya.
conan
Member of Mechanic Engineer
Member of Mechanic Engineer
Posts: 2961
Joined: Tue Jul 13, 2004 17:34

Post by conan »

hdrw wrote:Bung conan,
Apa mesin voxy/noah ini ada dipakai juga di mobil toyota ATPM ?
Sehingga kalau service bisa lebih mudah mencari spare parts nya.
I don't think so. They have the 152 hp 2.0L VVTi engine..
hdrw
Full Member of Senior Mechanic
Full Member of Senior Mechanic
Posts: 433
Joined: Sat Aug 21, 2004 19:46

Post by hdrw »

Ok, thanks bung conan.
Kalau ada yang punya info apa saja tentang voxy/noah ini tolong dong.
Apa kelebihan dan kekurangan nya ?
szli
New Member of Mechanic Engineer
New Member of Mechanic Engineer
Posts: 917
Joined: Mon Jun 07, 2004 2:38

Post by szli »

OK Bung Conan, looks like anda should wait for c25. Cuman I hope U buy c24. Then di forum ini akan ada macam " The Gang of 4 " yang ada c24, U, bung Obs, bung enlove and Me !

Benar, mobil Jepang typically 7 tahun ganti model, tapi there is no strict rule saying ini mutlak. Some models change lebih cepat, ada juga yang lebih lama. Lihat Terrano di Indo. Sudah lama kok belum all new model, cuman facelift. Starlet juga ngak di extend / renew lagi.

Who knows c24 adalah the last of the Serenas ? Dan dia akan lumayan lama di produksi di Indo ? I mean Nissan baru keluarin MPV 2000 cc si Lafesta. Will they launch another 2000 cc MPV the c25 so soon ? Despite stories c25 akan launch Sept 2005, I think we better wait for at least some pictures to appear before kita jump to any final conclusions.

I always believe my eyes more than anything else. A picture is worth a thousand words remember ?

Saya this holiday ada bawa c24 saya ke Puncak dan ke Pacet lagi. Wow. This creature can climb ! Jauh lebih kuat dari Stream ! Even with 6 orang dewasa ! Dan engine brakingnya bagus juga.

Bung obs and other c24 owners. Pernah kah anda test c24 dengan pakai overdrive - off dan tombol power mode di tekan ? Lalu injak gas dalam dalam ? cobalah. Mesin jadi galak ! RPM naik ke range 4000-5000 baru shift. Mirip manual deh. Si majalah mobil test c24 dapat 0-100 di 12 detik mungkin belum pakai feature 2 ini. Jika pakai, mungkin 0-100 bisa 11 detik.

Dan saya juga ada ke Bogor. Terbukti jika di freeway, fuel consumptionnya jadi bagus, lebih dari 1:8. Di Puncak yang naik terus saja saya dapat 1:8. Mungkin kah gara gara saya pakai oli full synthetic 5w-40 or what ? Atau bec saya pakai Nitrogen di ban c24 saya sekarang ? Or combinasi 2 factor ini ?

Bung Conan, my advise is, sebentar lagi cari majalah world car catalogue 2005 yang akan segera terbit. Seharusnya ada berita c25 if benar akan keluar. If not, dan jika sampai bulan May 2005 belum juga ada gambar c25 di mana mana, I say beli saja c24 itu.

I can tell U, c24 yang U say kuno ini, saya sudah pakai 3 bulan dan 2000 km lebih. Ke Puncak, Bogor, dalam kota, dan benar No complaints ! Enak banget di pakai ! Benar c25 might be better, tapi c24 saya bilang - like PDI's motto - Sudah teruji, sudah terbukti !

Bung obs and Bung enlove, yr comments pls. bung enlove, where are U ? Kok ngak ada kabar lagi ? Apakah c24 anda let U down ?
szli
New Member of Mechanic Engineer
New Member of Mechanic Engineer
Posts: 917
Joined: Mon Jun 07, 2004 2:38

Post by szli »

OK Bung Conan, looks like anda should wait for c25. Cuman I hope U buy c24. Then di forum ini akan ada macam " The Gang of 4 " yang ada c24, U, bung Obs, bung enlove and Me !

Benar, mobil Jepang typically 7 tahun ganti model, tapi there is no strict rule saying ini mutlak. Some models change lebih cepat, ada juga yang lebih lama. Lihat Terrano di Indo. Sudah lama kok belum all new model, cuman facelift. Starlet juga ngak di extend / renew lagi.

Who knows c24 adalah the last of the Serenas ? Dan dia akan lumayan lama di produksi di Indo ? I mean Nissan baru keluarin MPV 2000 cc si Lafesta. Will they launch another 2000 cc MPV the c25 so soon ? Despite stories c25 akan launch Sept 2005, I think we better wait for at least some pictures to appear before kita jump to any final conclusions.

I always believe my eyes more than anything else. A picture is worth a thousand words remember ?

Saya this holiday ada bawa c24 saya ke Puncak dan ke Pacet lagi. Wow. This creature can climb ! Jauh lebih kuat dari Stream ! Even with 6 orang dewasa ! Dan engine brakingnya bagus juga.

Bung obs and other c24 owners. Pernah kah anda test c24 dengan pakai overdrive - off dan tombol power mode di tekan ? Lalu injak gas dalam dalam ? cobalah. Mesin jadi galak ! RPM naik ke range 4000-5000 baru shift. Mirip manual deh. Si majalah mobil test c24 dapat 0-100 di 12 detik mungkin belum pakai feature 2 ini. Jika pakai, mungkin 0-100 bisa 11 detik.

Dan saya juga ada ke Bogor. Terbukti jika di freeway, fuel consumptionnya jadi bagus, lebih dari 1:8. Di Puncak yang naik terus saja saya dapat 1:8. Mungkin kah gara gara saya pakai oli full synthetic 5w-40 or what ? Atau bec saya pakai Nitrogen di ban c24 saya sekarang ? Or combinasi 2 factor ini ?

Bung Conan, my advise is, sebentar lagi cari majalah world car catalogue 2005 yang akan segera terbit. Seharusnya ada berita c25 if benar akan keluar. If not, dan jika sampai bulan May 2005 belum juga ada gambar c25 di mana mana, I say beli saja c24 itu.

I can tell U, c24 yang U say kuno ini, saya sudah pakai 3 bulan dan 2000 km lebih. Ke Puncak, Bogor, dalam kota, dan benar No complaints ! Enak banget di pakai ! Benar c25 might be better, tapi c24 saya bilang - like PDI's motto - Sudah teruji, sudah terbukti !

Ya anda jangan banding ama loncatan c23 ke c24. Itu c23 designya banyak -ve-nya. Tapi ini c24 kan sudah much improved.

Bung obs and Bung enlove, yr comments pls. bung enlove, where are U ? Kok ngak ada kabar lagi ? Apakah c24 anda let U down ?

Selama ini saya jadi driver terus. Jadi saya ngak tau jadi penumpang c24 like what. Tapi saudara saya yang duduk di belakang waktu ke Puncak semua bilang enak ! Malah satu yang bilang dia biasanya benci duduk di baris 3 van, bisa tidur like a pig !

if only saya bisa enjoy captain seatnya ! Tapi saya ngak pakai driver, dan saya tidak akan kasih siapa pun sembarangan stir mobil saya. Entah kapan giliran saya jadi passenger c24. Well kadang saya iseng duduk di belakang, waktu mobil di rumah dan berhenti !
szli
New Member of Mechanic Engineer
New Member of Mechanic Engineer
Posts: 917
Joined: Mon Jun 07, 2004 2:38

Post by szli »

Oh yes, tentang Noah / Voxy, saya memang suka. Malah kan saya pernah cerita saya hampir beli 1 Noah dulu. Cuman 300 juta lebih ngak tega.

Cuman sekarang sudah ada Serena c24 yang di dukung ATPM. saya bilang think twice abt the Noah / Voxy. Cari sparepartnya pasti susah, lebih mahal, soalnya kan Astra ngak jual resmi. Dan meskipun ada bengkel macam Simprug Mobil, tapi nothing beats support of ATPM kan ?

Anyway feature Noah / Voxy ama Serena c24 ngak beda jauh. Mesin mirip, dimensi mirip. Unless U want sunroof.

Tapi saya bilang dukungan ATPM gives me peace of mind.

Dulu Noah full feature harganya hampir 400 juta. Kok sekarang cuman 300 juta ? Mana mungkin ? Ini mobil kan CBU ? Unless gara 2 c24, makin susah jual Noah / Voxy, importir umum mau clear stock, turunkan harga ? Saya ingat 1-2 years ago, Voxy basic edition saja paling murah 290 juta.
conan
Member of Mechanic Engineer
Member of Mechanic Engineer
Posts: 2961
Joined: Tue Jul 13, 2004 17:34

Post by conan »

OK Bung Conan, looks like anda should wait for c25. Cuman I hope U buy c24. Then di forum ini akan ada macam " The Gang of 4 " yang ada c24, U, bung Obs, bung enlove and Me !
:mrgreen:
You do not have the required permissions to view the files attached to this post.
conan
Member of Mechanic Engineer
Member of Mechanic Engineer
Posts: 2961
Joined: Tue Jul 13, 2004 17:34

Post by conan »

Benar, mobil Jepang typically 7 tahun ganti model, tapi there is no strict rule saying ini mutlak. Some models change lebih cepat, ada juga yang lebih lama. Lihat Terrano di Indo. Sudah lama kok belum all new model, cuman facelift. Starlet juga ngak di extend / renew lagi.
Tepatnya 5 tahun sekali, bung Szli. Dan ini pasti, koq. Model2 yang tidak mengikuti lifespan ini adalah model2 yang mengalami masalah penjualan, ada yg redesign-nya ditunda untuk perubahan besar2an (seperti Serena generasi pertama yg masih berjenis minibus menjadi C24 yang minivan) atau yang dihentikan sama sekali (seperti Starlet).
Dan ada kemungkinan akan kembali menjadi 4 tahun sekali seperti dulu (dengan facelift setelah 2 tahun), contoh :

1984-1987 = Civic : Wonder, Corolla : GL
1988-1991 = Civic : Grand/Nouva, Corolla : TwinCam
1992-1995 = Civic : Genio/Estilo, Corolla : Great

Mulai 1995 umur satu generasi menjadi 5 tahun dengan facelift setelah 3 tahun, untuk menghemat cost redesign :

1996-1998 = Civic : Ferio, Corolla : All New
1999-2000 = Civic : New Civic, Corolla : New Corolla
2001-2003 = Civic : Civic sekarang, Corolla : Altis
2004 = Facelift Civic dan facelift Altis

2006 = New generation Civic and Corolla.

Mengapa ada kemungkinan akan kembali lagi menjadi 4 tahun sekali, karena menurut laporan penjualan (di Jepang dan USA) ternyata penjualan tahun ke-5 adalah yang paling rendah. Selain itu, produsen2 Korea seperti Hyundai sudah mulai me-redesign model2nya setiap 4 tahun mengikuti Jepang dulu.

Rumornya Honda Fit/Jazz baru sudah akan diluncurkan pada akhir tahun 2005 (see photoshop below). Untuk informasi, Honda Fit diluncurkan pada Juni 2001 yang lalu.

Sedangkan produsen2 German me-redesign model2nya setiap 6 tahun sekali, dengan mid-life facelift setelah 3 tahun.

Who knows c24 adalah the last of the Serenas ? Dan dia akan lumayan lama di produksi di Indo ?
Kalau Serena tidak diteruskan berarti adalah model gagal, bung Szli. Dan walaupun penjualan C24 di Jepang tidak menggembirakan, tapi itu karena modelnya saja yang outdated, sedangkan pasar Minivan sedang masih sangat gemuk (Noah/Voxy etc). Dan C25 sudah dipastikan akan diluncurkan tahun 2005 nanti koq.
Dan jangan lupa, bung Szli, aku sudah mengatakan berkali2 bahwa Serena bukan diproduksi di Indo tapi hanya dirakit disini. Jadi line produksinya masih di Jepang, dan tahun 2005 nanti akan berhenti memproduksi C24 dan mulai memproduksi C25. Sekarang tampaknya Nissan Indo sedang menimbun C24 sebanyak2nya, kalau mereka memang bersikeras berencana menjual C24 selama minimal 4 tahun ke depan.
I mean Nissan baru keluarin MPV 2000 cc si Lafesta. Will they launch another 2000 cc MPV the c25 so soon ?
Ya, karena :
1) Diversifikasi model adalah strategi penjualan yang terbaik, apalagi mesinnya masih sama dan hanya bentuk luar yang berbeda, bisa mengincar dua segmen pasar dengan tambahan investasi seminimal mungkin. Seperti Toyota yang punya puluhan model tapi banyak yang bermesin sama.
2) Karena kelas Lafesta dan Serena berbeda. Toyota mengeluarkan [cencored] walaupun sudah ada Noah/Voxy. Dan bung Szli, Anda sendiri kan yang mengatakan bahwa dimensi Lafesta sangat berbeda dengan Serena :D
I always believe my eyes more than anything else. A picture is worth a thousand words remember ?
Indeed. Working on it :mrgreen:
Bung Conan, my advise is, sebentar lagi cari majalah world car catalogue 2005 yang akan segera terbit. Seharusnya ada berita c25 if benar akan keluar.
Biasanya majalah seperti itu kurang bisa diandalkan kalau soal future model, bung Szli. Biasanya hanya memuat model2 yang sudah ada press release dari pabrikannya. Dan karena C25 baru akan diluncurkan pada September 2005, maka sebenarnya ia termasuk model year 2006. Tapi aku yakin, minimal pertengahan 2005 (hopefully sooner), sudah ada detail tentang C25.
Dulu Noah full feature harganya hampir 400 juta. Kok sekarang cuman 300 juta ? Mana mungkin ? Ini mobil kan CBU ? Unless gara 2 c24, makin susah jual Noah / Voxy, importir umum mau clear stock, turunkan harga ? Saya ingat 1-2 years ago, Voxy basic edition saja paling murah 290 juta.
Karena dulu importir masih mengambil untung besar. Karena sebenarnya perbedaan harga CKD dan CBU bisa tidak terlalu jauh juga, bila importir tidak mengambil untung besar dan ATPM tidak membebankan biaya investasi awal proses CKD pada harga mobil. Contohnya, kasus new Odyssey, dimana versi ATPM mungkin malah lebih mahal sedikit daripada importir, karena seperti bung Caldina (yang importir umum) pernah katakan, IU sudah berdarah2 dalam menjual Odyssey karena demand melebihi supply, apalagi ada berita versi ATPM juga mau masuk.
Selain itu, importir bisa membeli mobil2nya langsung dr dealer2 yg memberi discount cukup besar (tidak seperti disini, kalau di luar negri, mendekati pergantian tahun biasanya dealer2 memberikan discount cukup besar), sedangkan ATPM harus mengambil dengan harga penuh.

Jadi, harga Voxy Rp 290 jutaan sebenarnya masuk akal, dan mengapa tidak berbeda jauh dengan Serena Highway Star yang Rp 275 jutaan? Dugaanku, Nissan Indo sudah memperhitungkan beban biaya investasi perakitan pada harga Serena (C24). Kalau dalam lifespan C24 di Indo biaya investasi itu bisa break even, bisa saja harga C25 tidak lagi menanggung komponen biaya investasi awal ini..

:)
You do not have the required permissions to view the files attached to this post.
Last edited by conan on Wed Nov 24, 2004 9:46, edited 2 times in total.
conan
Member of Mechanic Engineer
Member of Mechanic Engineer
Posts: 2961
Joined: Tue Jul 13, 2004 17:34

Post by conan »

Btw, bung Szli dan kawan2, ada kabar menarik nih. Aku baca di Otomotif (yang beritanya bisa diandalkan), Nissan dengan basisnya yang di Thailand akan meluncurkan sekitar 10 model baru selama 4 tahun ke depan (2008), dan satu lagi : tahun 2005 nanti akan mulai memproduksi mobil berjenis MPV di Purwakarta, Jawa Barat. Ini kan yang Anda pernah katakan, ya, bung Szli.
Dugaanku, tentu bukan Serena C25 tapi MPV lebih kecil, untuk berhadapan langsung dengan Innova atau lebih kecil lagi (lawan Avanza dan APV).

Btw, take a look the pic below...hmm :e-think:

(Note : gambar di bawah adalah salah satu dari 10 model tersebut, tapi bukan mobil yang akan dirakit/produksi di Purwakarta)
You do not have the required permissions to view the files attached to this post.
Last edited by conan on Wed Nov 24, 2004 9:48, edited 1 time in total.
caldina
Full Member of Junior Mechanic
Full Member of Junior Mechanic
Posts: 73
Joined: Thu Jul 01, 2004 14:29
Location: Jakarta

Post by caldina »

Meluruskan mengenai Voxy / Noah, pasar CBU akhir-akhir ini lagi ketat.
Margin tipis, akibat persaingan ekstra ketat, ditambah lagi masalah cost mobil yang keluar lewat Surabaya lebih murah dibanding Jakarta.
Importir umum jual tinggi terus banting harga itu sudah lagu lama, karena susah sekali untuk mengadakan kesepakatan harga antar IU walaupun asosiasinya ada. (orang bilang semuanya tukang banting)
Bisnis ini kan resiko-nya cukup tinggi.
Dari barang yang dibeli, ada saja stock mati karena ga bisa jual, yang tdk ada gunanya disimpan lama-lama.
Mungkin yang biasa main bisnis sparepart ngerti, karena akan ada saja stock mati.
Atau omong gampangnya menang di satu item, kalah di item lain.
Untuk menang di semua item bukan hal yang gampang

Alasan lainnya adalah dekat-dekat akhir tahun gini memang moment yang tepat untuk buang barang.
Pertimbangannya adalah kita perlu fresh money untuk beli barang baru, model baru.
Discount dari Jepang tentu saja besar ATPM, tetapi cost ATPM juga lebih besar.
hdrw
Full Member of Senior Mechanic
Full Member of Senior Mechanic
Posts: 433
Joined: Sat Aug 21, 2004 19:46

Post by hdrw »

Bung Caldina apa kabarnya ?
Kalau beli mobil cbu apa saja sih surat2 yang mesti ada/dicek ?
conan
Member of Mechanic Engineer
Member of Mechanic Engineer
Posts: 2961
Joined: Tue Jul 13, 2004 17:34

Post by conan »

Halo bung Caldina, it's nice to 'see' you again. Sudah lama rasanya tidak muncul, ya
Dan terima kasih telah meluruskan tentang IU, jadi jelas setelah mendengar dari pro di bidangnya :)
caldina
Full Member of Junior Mechanic
Full Member of Junior Mechanic
Posts: 73
Joined: Thu Jul 01, 2004 14:29
Location: Jakarta

Post by caldina »

hdrw wrote:Bung Caldina apa kabarnya ?
Kalau beli mobil cbu apa saja sih surat2 yang mesti ada/dicek ?
Sebelum beli cek dulu formulir A sudah ada ?

Garansi antara perlu dan tidak, karena akan tidak semanis yang dibayangkan, karena kenyataannya pada saat claim akan banyak sekali klausul untuk memprotect pemberi garansi akibat resiko kesalahan sendiri pemakai. (hal ini sebagai akibat penjual mensubkontrakkan garansinya ke pihak ketiga)

Sedangkan untuk kesalahan akibat cacad produksi pabrik, untuk produk CBU jepang (Toyota dan Honda, yang lainnya kurang begitu tahu karena hanya memasukkan sedikit saja) jarang sekali terjadi dan sampai saat ini belum pernah dengar ada yang mengalaminya (karena penerapan QC yang ketat). Dan bila hal itu terjadi apabila dilaporkan akan menjadi berita besar di Jepang sana.
caldina
Full Member of Junior Mechanic
Full Member of Junior Mechanic
Posts: 73
Joined: Thu Jul 01, 2004 14:29
Location: Jakarta

Post by caldina »

conan wrote:Halo bung Caldina, it's nice to 'see' you again. Sudah lama rasanya tidak muncul, ya
Dan terima kasih telah meluruskan tentang IU, jadi jelas setelah mendengar dari pro di bidangnya :)
met malam, Pak
Boleh dong main sekali-kali :)
User avatar
observer
New Member of Mechanic Engineer
New Member of Mechanic Engineer
Posts: 873
Joined: Tue Jul 27, 2004 14:03

Post by observer »

conan wrote: tahun 2005 nanti akan mulai memproduksi mobil berjenis MPV di Purwakarta, Jawa Barat.
Kalau lihat fotonya kok mirip Nissan Tiida (dengan sedikit perbedaan) yang baru diluncurkan di Jepang??
conan
Member of Mechanic Engineer
Member of Mechanic Engineer
Posts: 2961
Joined: Tue Jul 13, 2004 17:34

Post by conan »

observer wrote:
conan wrote: tahun 2005 nanti akan mulai memproduksi mobil berjenis MPV di Purwakarta, Jawa Barat.
Eh, bukan, maaf, bung Observer, gambar itu tidak ada hubungannya dengan mobil yang akan dirakit/produksi di Indo.
I'm still trying to figure out what it is, I think it's the new Nissan Liberty..
Kalau lihat fotonya kok mirip Nissan Tiida (dengan sedikit perbedaan) yang baru diluncurkan di Jepang
Ya, karena model2 terbaru telah mengadopsi modern corporate look-nya Nissan sekarang. Sedikit banyak design C25 juga akan memiliki ciri2 ini :)
User avatar
observer
New Member of Mechanic Engineer
New Member of Mechanic Engineer
Posts: 873
Joined: Tue Jul 27, 2004 14:03

Post by observer »

conan wrote:I'm still trying to figure out what it is, I think it's the new Nissan Liberty..
Bukankah Lafesta itu penerusnya Nissan Liberty (atau disebut Nissan Prairie di Singapore & HK)??

Kalau memang betul penerusnya Liberty, berarti mesin yang dipakai kemungkinan besar adalah MR20DE, yang bertorsi besar dan jauh lebih irit dari mesin QR20DE yang dipakai di Serena.

Ini akan menjadi pesaing tangguh bagi Innova & Stream!!
szli
New Member of Mechanic Engineer
New Member of Mechanic Engineer
Posts: 917
Joined: Mon Jun 07, 2004 2:38

Post by szli »

Hi guys,

Lihat di Kompas ternyata Toyota [cencored] sudah mendarat di Indonesia ! Ada di jual di Victory Prima Motors. Cuman saya belum lihat dan belum tau harganya !
conan
Member of Mechanic Engineer
Member of Mechanic Engineer
Posts: 2961
Joined: Tue Jul 13, 2004 17:34

Post by conan »

Bung Szli, kalau tidak salah di Ivan's Motor sudah cukup lama ada koq..
szli
New Member of Mechanic Engineer
New Member of Mechanic Engineer
Posts: 917
Joined: Mon Jun 07, 2004 2:38

Post by szli »

Hi SMers. Cerita saya hari ini adalah all about Toyota [cencored] dan Alphard. Bung Conan. Mungkin anda kirain saya omong Ist. Bukan. Its [cencored]. Dan cuman ada di Victory Prima motor, Kelapa Gading. Ivan pun tidak ada.

Nah. Anda pernah bilang [cencored] is what the new Kijang should be. Dan dari gambar di mana mana ini van kelihatannya bisa jadi saingan Odyssey.

Kemarin saya ke VPM untuk lihat [cencored] ini. VPM itu friendly deh salesnya. Kalau Ivan agak dinggin, seolah lihat dulu calonnya itu " kaya " atau tidak. Nice Work VPM. Mereka malah kasih saya test drive [cencored] dan Alphard lagi !

Inilah testdrive reportnya. Pertama. Don't judge a car by its looks in photos ! SURPRISE ! Ini [cencored] ternyata KECIL banget ! Sampai saya kaget. Kok di photo segede Odyssey ! Wah. Pintu panoramicnya di sebelah kiri memang impressive, tapi yaitu, kalau mobil sudah kecil, jadi ngak keren deh. How small ? Lebih kecil dari Innova. Mungkin lebih dekat ke Avanza ! Cuman lebih panjang. Baris 3 tidak enak di dudukin.

Ini MPV paling baru Toyota, kok seperti itu ? Saya agak kecewa. Apakah tempat parkir di Jepang sudah demikian kecil dan sempit ? Lihat harganya yang 310 juta, ini bisa seperti Honda Edix. Terlalu mahal untuk apa yang anda dapat ! I would say [cencored] di Indo bahkan gagal. Mending barangnya lebih mahal, tapi lebih besar seperti Odyssey. Mau kecil harga harus di 200 jutaan.

Nah, terus asyik nih. Seumur hidup pertama kali test drive Alphard ! Yang surprise lagi apa, ternyata sudah masuk cokpit, bawa mobil ini ngak se gugup yang saya sangka. Ngak seperti stir gajah clumsy. Masih manageable. Mungkin hidungnya pesek. NGak beda banget ama stir Serena.

Cuman akhirnya saya ketemu titik lemah Alphard ini. Meskipun ngak serius, tapi agak sayang. Masalahnya, Alphard kaca windshieldnya terlalu streamline " landai " kata Indo kalau ngak salah. Akibatnya, waktu stir, rasanya kepala saya ama nearest cabin roof agak dekat. Malah jarak ke cabin roof Serena lebih jauh. Jadi kesannya Alphard lebar, tapi baris pertama, headroomnya jadi agak sempit.

Waktu mobil tidak jalan, dari dulu saya ngak gitu perhatiin. Tapi sudah bawa Alphard benar jalan, baru berasa.

Soo, conclusionnya, jika mau beli Alphard, seusaha mungkin anda ada pakai supir. Memang duduk di cabin Alphard baris 2 dan 3 enak. Tapi jika stir mobilnya sendiri, sudah ngak beda jauh ama Serena yang lebih murah.

Dan yang surprise, mau lihat Murano di Ivans Kelapa Gading, mereka bilang sudah berapa unit terjual. Tinggal 1 unit display di cabang Arteri Pondok Indah. Jadi bung Hdrw, sudah ada orang beli. Saya kirain Murano akan susah di jual. Harganya kan sudah 500 juta lebih.

Meskipun ruang Alphard baris pertama lebih sempit, tapi saya tetap suka ini mobil. Lihat badannya yang Big Size banget, kesannya kejam dan bossy. Just what I want in a car. Who knows nanti sudah harganya turun ke 200 jutaan, saya akan beli bekasnya !

Ada juga di showroom bekas. Mercy Vito. Harganya 285 juta. Bagus dan besar. Tapi sayang umurnya sudah 7 tahun lebih. Dan merek Mercy, pasti maintenance costnya tinggi banget.
conan
Member of Mechanic Engineer
Member of Mechanic Engineer
Posts: 2961
Joined: Tue Jul 13, 2004 17:34

Post by conan »

szli wrote:Bung Conan. Mungkin anda kirain saya omong Ist. Bukan. Its [cencored]. Dan cuman ada di Victory Prima motor, Kelapa Gading. Ivan pun tidak ada.
Maaf tentang itu, bung Szli. Waktu itu aku lihat fotonya [cencored] di iklan Ivan's di suratkabar. Ternyata baru fotonya saja :wink:
SURPRISE ! Ini [cencored] ternyata KECIL banget !
Waks! Aku juga tidak sangka. Dari gambar memang terlihat besar. Thanks atas hands-on experience-nya, bung Szli. Singkatan buatanku mungkin harus diubah menjadi [cencored] = Innova Should have been thIs Small :mrgreen:
Mau kecil harga harus di 200 jutaan.
Aku dengar tahun 2005 IU akan menjual Toyota Passo dengan harga Rp 200 jutaan. Yah, mahal karena model built-up. Tapi pasti cukup banyak yang beli, seperti Fit dan Ist dulu.
Soo, conclusionnya, jika mau beli Alphard, seusaha mungkin anda ada pakai supir. Memang duduk di cabin Alphard baris 2 dan 3 enak. Tapi jika stir mobilnya sendiri, sudah ngak beda jauh ama Serena yang lebih murah.
Agree! :)