wow liga nya berlanjut dari LMPV ke hatchback...nice review
emg secara desain exterior new jazz ini bikin otak berputar dulu mengidentifikasi nih mobil desainnya bagus apa gak..setelah otak puter2 sana sini akhirnya otak ane kirim sinyal ke mulut ane: bagus tapi blakangnya kurang..beda waktu ane pertama kali liat GE8 di koran: WOW (pada masa itu ya..)
kalo new yaris secara desain mirip kesimpulannya: bagus di depan n kurang di belakang..entah ini nanti jadi rumus ramuan mainstream para pabrikan mobil kali ya..dont know..
muncung yang panjang membuat ane bilang: nih mobil sebenarnya vios yg dipotong buntutnya karena kita tau kalo sedan emang kodratnya ya muncungnya panjang... coba googling dengan keywords vios yaris terus lihat di tab Images: its the same muncung man...
kalo soal angka penjualan sebenarnya penjualan jazz termakan yaris pada bulan2 ketika jazz mulai persiapan munculin new jazz dan habisin stok. tapi ketika new jazz launching, penjualan langsung melesat dan new yaris langsung turun. mari kita lihat data langsung:
sumber:
http://otomotif.news.viva.co.id/news/re ... -indonesia
Top 20 bulan Juli 2014:
1. Toyota Avanza = 10.948 unit
2. Honda Mobilio = 6.225 unit
3. Daihatsu Xenia = 5.338 unit
4. Kijang Innova = 4.668 unit
5. Toyota Agya = 4.505 unit
6. Daihatsu Gran Max Pikap = 4.195 unit
7. Suzuki Ertiga = 3.671 unit
8. Daihatsu Ayla = 3.396 unit
9. Suzuki Carry MT Pikap = 3.250 unit
10. Honda Jazz = 2.758 unit
11. Mitsubishi T-120 SS mini Pikap = 2.375 unit
12. Honda Brio Satya = 2.126 unit
13. Datsun Go+ Panca = 2.063 unit
14. Toyota Rush = 2.053 unit
15. Mitsubishi L-300 Pikap diesel = 2.023 unit
16. Suzuki APV MT Pikap = 1.814 unit
17. Toyota Yaris = 1.750 unit
18. Toyota Fortuner = 1.631 unit
19. Suzuki Karimun Wagon R = 1.502 unit
20. Daihatsu Terios = 1.450 unit
penjualan bulan agustus 2014 belum nemu...
