Daftar mobil terburuk disusun oleh tim majalah TIME dan pemenang pulitzer automotive critic, Dan Neil. Dalam daftar tersebut dibagi dalam beberapa periode yaitu : Periode tahun 1899-1939, Periode 1940-1959, Periode 1960-1974, 1975-1989, dan periode 1990 sampai sekarang.
Predikat mobil terburuk pertama diberikan kepada jenis Horsey Horseless tahun 1899. Pada periode 1990-sekarang, penemuan mobil terburuk ditemukan terakhir kali disandang Chevy SSR tahun 2004. banyak hal dililai oleh kritikus ini. Antara lain dari sisi desain, faktor keselamatan, bahkan hingga fitur-fitur yang disediakannya.
Inilah daftar 50 mobil terburuk sepanjang masa:
Periode 1899-1939:
- 1899 Horsey Horseless
- 1909 Ford Model T
- 1911 Overland OctoAuto
- 1913 Scripps-Booth Bi-Autogo
- 1920 Briggs and Stratton Flyer
- 1933 Fuller Dymaxion
- 1934 Chrysler/Desoto Airflow
Periode 1940-1959
- 1949 Crosley Hotshot
- 1956 Renault Dauphine
- 1957 King Midget Model III
- 1957 Waterman Aerobile
- 1958 Ford Edsel
- 1958 Lotus Elite
- 1958 MGA Twin Cam
- 1958 Zunndapp Janus
Periode 1960-1974
- 1961 Amphicar
- 1961 Corvair
- 1966 Peel Trident
- 1970 AMC Gremlin
- 1970 Triumph Stag
- 1971 Chrysler Imperial LeBaron Two-Door Hardtop
- 1971 Ford Pinto
- 1974 Jaguar XK-E V12 Series III
Periode 1975-1989
- 1975 Bricklin SV1
- 1975 Morgan Plus 8 Propane
- 1975 Triumph TR7
- 1975 Trabant
- 1976 Aston Martin Lagonda
- 1976 Chevy Chevette
- 1978 AMC Pacer
- 1980 Corvette 305 "California"
- 1980 Ferrari Mondial 8
- 1981 Cadillac Fleetwood V-8-6-4
- 1981 De Lorean DMC-12
- 1982 Cadillac Cimarron
- 1982 Camaro Iron Duke
- 1984 Maserati Biturbo
- 1985 Mosler Consulier GTP
- 1985 Yugo GV
- 1986 Lamborghini LM002
Periode 1990-Sekarang
- 1995 Ford Explorer
- 1997 GM EV1
- 1997 Plymouth Prowler
- 1998 Fiat Multipla
- 2000 Ford Excursion
- 2001 Jaguar X-Type
- 2001 Pontiac Aztek
- 2002 BMW 7-series
- 2003 Hummer H2
- 2004 Chevy SSR
Bagaimana menurut anda?
Source : http://autos.okezone.com/index.php/Read ... njang-masa
Setidaknya Avanza dan GrandMax tidak terdapat disana


