Penerus Kuda
Moderators: Ryan Steele, sh00t, r12qiSonH4ji, avantgardebronze, akbarfit
-
- Member of Mechanic Engineer
- Posts: 1401
- Joined: Fri Jul 28, 2006 0:14
Penerus Kuda
Sumber: mobilku.com
2010 KTB luncurkan penerus Kuda
(05/04/2008) - Tahun 2010, Kramayudha Tiga Berlian Motors (KTB) akan masuk ke pasar gemuk yang dulu diwakili Mitsubishi Kuda atau direntang harga Rp 100 juta – Rp 200 juta. Hal itu diungkapkan presiden direktur KTB Fumio Kuwayama, Jumat (4/3) pada peluncuran facelift Grandis di salah satu mall mewah di Jakarta.
“KTB merasa bertanggungjawab kepada konsumen Mitsubishi untuk menghadirkan kembali minivan di kelas itu. Kami akan hadirkan secara bertahap,†katanya.
Kuwayama menginsyaratkan minivan itu nantinya akan menggunakan platform eco-cars yang dibuat di Thailand. Seperti diketahui, Mitsubishi sudah mendapat ijin dari pemerintah Thailand untuk memproduksi eco-cars di negeri itu mulai 2010. Mitsubishi akan memproduksi 100,000 unit/tahun dan sebagian besar di ekspor ke kawasan Asia Tenggara dan Asia Oceania. Eco-cars alias mobil ramah lingkungan menggunakan mesin 1.5 liter dan 1.3 liter.
“Yang penting platform. Platform yang bagus bisa dibuat mobil apa saja,†ujarnya. Menurunya, eco-cars nantinya bisa menjadi minivan, sedan, SUV, apa saja.
Di akuinya banyak pertanyaan dari konsumen tentang penerus Kuda. Saat ini KTB hanya bermain di segmen premium MPV melalui Mitsubishi Grandis.
Penerus Kuda bukan satu-satunya model yang akan diluncurkan Mitsubishi di Indonesia. Justru minivan bisa dikatakan pemuncak dari deretan model-model baru Mitsubishi yang akan diperkenalkan di Indonesia dalam dua tahun ke depan.
“Peluncuran Grandis 2008 ini jadi pembuka dari beberapa model yang akan diluncurkan tahun ini dan tahun 2009,†ujar Rizwan Alamsyah, direktur marketing KTB. “Model-model baru itu akan diluncurkan secara bertahap.â€Â
KTB menganggap tahun ini adalah revolusi kebangkitan segmen passenger car mereka. Setelah Grandis, Mei depan, KTB akan meluncurkan model baru. Beberapa model baru akan diperkenalkan serentak pada gelaran Indonesia International Motor Show, yang rencananya 11- 20 Juli 2008.
“Apa saja, tunggu saja saatnya,†ujar Kuwayama yang fasih berbahasa Indonesia. Menurut sumber-sumber yang dipercaya, tahun ini saja ada lima model yang diluncurkan, termasuk sedan Lancer. Sedangkan model yang akan diluncurkan 2009, Kuwayama mengatakan masih di diskusikan dengan pihak principal.
Segmen minivan keluarga tampaknya bakal meriah dalam dua – tiga tahun mendatang. Sebelum ini Isuzu sudah mengisyarakatkan akan meluncurkan generasi baru Panther. Toyota sendiri sudah mengirim sinyal akan menyiapkan Innova baru dengan harga lebih terjangkau. Di sisi lain, Toyota juga sudah mendapat ijin memproduksi eco-cars yang akan diluncurkan 2012. Demikian pula dengan Honda dan Nissan.
Kira2 model apa aja yg akan diluncurkan Mitsubishi taon ini dan taon depan?
1. Strada Triton CRD 2.5l dilengkapi dgn model exceed dan transmisi AT
2. Strada Triton CRD 3.2l
3. Pajero
4. Lancer
5. Galant
2010 KTB luncurkan penerus Kuda
(05/04/2008) - Tahun 2010, Kramayudha Tiga Berlian Motors (KTB) akan masuk ke pasar gemuk yang dulu diwakili Mitsubishi Kuda atau direntang harga Rp 100 juta – Rp 200 juta. Hal itu diungkapkan presiden direktur KTB Fumio Kuwayama, Jumat (4/3) pada peluncuran facelift Grandis di salah satu mall mewah di Jakarta.
“KTB merasa bertanggungjawab kepada konsumen Mitsubishi untuk menghadirkan kembali minivan di kelas itu. Kami akan hadirkan secara bertahap,†katanya.
Kuwayama menginsyaratkan minivan itu nantinya akan menggunakan platform eco-cars yang dibuat di Thailand. Seperti diketahui, Mitsubishi sudah mendapat ijin dari pemerintah Thailand untuk memproduksi eco-cars di negeri itu mulai 2010. Mitsubishi akan memproduksi 100,000 unit/tahun dan sebagian besar di ekspor ke kawasan Asia Tenggara dan Asia Oceania. Eco-cars alias mobil ramah lingkungan menggunakan mesin 1.5 liter dan 1.3 liter.
“Yang penting platform. Platform yang bagus bisa dibuat mobil apa saja,†ujarnya. Menurunya, eco-cars nantinya bisa menjadi minivan, sedan, SUV, apa saja.
Di akuinya banyak pertanyaan dari konsumen tentang penerus Kuda. Saat ini KTB hanya bermain di segmen premium MPV melalui Mitsubishi Grandis.
Penerus Kuda bukan satu-satunya model yang akan diluncurkan Mitsubishi di Indonesia. Justru minivan bisa dikatakan pemuncak dari deretan model-model baru Mitsubishi yang akan diperkenalkan di Indonesia dalam dua tahun ke depan.
“Peluncuran Grandis 2008 ini jadi pembuka dari beberapa model yang akan diluncurkan tahun ini dan tahun 2009,†ujar Rizwan Alamsyah, direktur marketing KTB. “Model-model baru itu akan diluncurkan secara bertahap.â€Â
KTB menganggap tahun ini adalah revolusi kebangkitan segmen passenger car mereka. Setelah Grandis, Mei depan, KTB akan meluncurkan model baru. Beberapa model baru akan diperkenalkan serentak pada gelaran Indonesia International Motor Show, yang rencananya 11- 20 Juli 2008.
“Apa saja, tunggu saja saatnya,†ujar Kuwayama yang fasih berbahasa Indonesia. Menurut sumber-sumber yang dipercaya, tahun ini saja ada lima model yang diluncurkan, termasuk sedan Lancer. Sedangkan model yang akan diluncurkan 2009, Kuwayama mengatakan masih di diskusikan dengan pihak principal.
Segmen minivan keluarga tampaknya bakal meriah dalam dua – tiga tahun mendatang. Sebelum ini Isuzu sudah mengisyarakatkan akan meluncurkan generasi baru Panther. Toyota sendiri sudah mengirim sinyal akan menyiapkan Innova baru dengan harga lebih terjangkau. Di sisi lain, Toyota juga sudah mendapat ijin memproduksi eco-cars yang akan diluncurkan 2012. Demikian pula dengan Honda dan Nissan.
Kira2 model apa aja yg akan diluncurkan Mitsubishi taon ini dan taon depan?
1. Strada Triton CRD 2.5l dilengkapi dgn model exceed dan transmisi AT
2. Strada Triton CRD 3.2l
3. Pajero
4. Lancer
5. Galant
Vorsprung durch Technik
The Pursuit of Perfection
From Zero to Hero
Air Tenang Menghanyutkan
Ilmu Padi
The Pursuit of Perfection
From Zero to Hero
Air Tenang Menghanyutkan
Ilmu Padi
-
- Full Member of Senior Mechanic
- Posts: 479
- Joined: Sun Feb 15, 2004 17:07
Re: Penerus Kuda
Mitsubishi Miev .. electric car th 2010 masuk ga ya?. Kalo harganya reasonable maybe mau beli satu
full mobil electric tinggal dicharge di rumah

ReviewDong.com - Review Mobil dan Produk | DepotKantor.com
-
- Full Member of Mechanic Engineer
- Posts: 5168
- Joined: Thu Nov 22, 2007 10:26
Re: Penerus Kuda
“Yang penting platform. Platform yang bagus bisa dibuat mobil apa saja,†ujarnya. Menurunya, eco-cars nantinya bisa menjadi minivan, sedan, SUV, apa saja.
berarti Monocoque seperti GL, secara bisa untuk basis minivan, sedan, SUV.
akhirnya ladder beralih ke monocoque setelah perlu ketinggalan sekian lama convince market, padahal stream sudah adopsi dari 2002 tapi saat itu kalah pamor.
berarti Monocoque seperti GL, secara bisa untuk basis minivan, sedan, SUV.
akhirnya ladder beralih ke monocoque setelah perlu ketinggalan sekian lama convince market, padahal stream sudah adopsi dari 2002 tapi saat itu kalah pamor.
-
- Member of Senior Mechanic
- Posts: 273
- Joined: Sun Sep 11, 2005 8:23
Re: Penerus Kuda
akankah nasibnya seperti kuda lagi ? 

-
- Full Member of Mechanic Engineer
- Posts: 5168
- Joined: Thu Nov 22, 2007 10:26
Re: Penerus Kuda
kalo dulu memang karena citra merk, kalo sekarang ada tergantung faktor 'black' campaign... he3
-
- New Member of Mechanic Engineer
- Posts: 996
- Joined: Mon Dec 31, 2007 8:12
Re: Penerus Kuda
Rasanya c mitsu mao bkn minivan mrp2 GL d dengan blg eco car..and FWD juga
-
- Member of Senior Mechanic
- Posts: 238
- Joined: Sat Apr 14, 2007 4:44
Re: Penerus Kuda
Semoga KTB bisa bisa marketing machine yg bagus untuk jual passenger cars Mitsubishi. Secara kualitas, Mitsu termasuk yang terbaik sebanding dengan Honda, Toyota dan Nissan... mungkin built quality nya malah termasuk yang terbaik. (pendapat pribadi loh) 

-
- Full Member of Mechanic Engineer
- Posts: 5168
- Joined: Thu Nov 22, 2007 10:26
Re: Penerus Kuda
FWD & monocoque = mitsu sedan performance? bisa jadi karakter sporty run sepert mitsu2 sedan..
-
- New Member of Mechanic Engineer
- Posts: 996
- Joined: Mon Dec 31, 2007 8:12
Re: Penerus Kuda
asik dnk kl gt mitsu sedan performance dgn hrg jauh di bwh lancer...hehe
-
- Member of Senior Mechanic
- Posts: 183
- Joined: Mon Aug 16, 2004 18:19
Re: Penerus Kuda
Apa jangan2 ini?
http://www.mitsubishi-motors.com.ph/htm ... index.html
Tapi keliatannya masih tetap RWD ... Kayanya selamanya RWD tetap di pertahankan yah?
Pertimbangan lebih kuat terhadap beban?
Mesing 2400cc kok tenaganya 136ps/5200rpm & 20,7kgm/4000rpmmasih di bawah innova 2000cc donk yah?
Innova 2000cc 136ps/5600rpm & 18,6kgm/4000rpm ... tapi torsi menang fuzion.
http://www.mitsubishi-motors.com.ph/htm ... index.html
Tapi keliatannya masih tetap RWD ... Kayanya selamanya RWD tetap di pertahankan yah?
Pertimbangan lebih kuat terhadap beban?
Mesing 2400cc kok tenaganya 136ps/5200rpm & 20,7kgm/4000rpmmasih di bawah innova 2000cc donk yah?
Innova 2000cc 136ps/5600rpm & 18,6kgm/4000rpm ... tapi torsi menang fuzion.
You do not have the required permissions to view the files attached to this post.
-
- Member of Mechanic Engineer
- Posts: 2391
- Joined: Sat Dec 24, 2005 16:37
- Location: Sparkling Surabaya
Re: Penerus Kuda
Kayaknya bukan, mengingat di Philipina namanya Adventure untuk tipe Kuda..... bukan fuzion. Dan di web'nya sih masih terpampang Adventure
-
- Member of Senior Mechanic
- Posts: 183
- Joined: Mon Aug 16, 2004 18:19
Re: Penerus Kuda
Oh iya gak liat bawahnya .... heheheheblindzero wrote:Kayaknya bukan, mengingat di Philipina namanya Adventure untuk tipe Kuda..... bukan fuzion. Dan di web'nya sih masih terpampang Adventure
-
- Full Member of Mechanic Engineer
- Posts: 5168
- Joined: Thu Nov 22, 2007 10:26
Re: Penerus Kuda
kalo sedan2 kelas kecil ga mungkin RWD deh since menyita space dan akan sangat sensitive tidak nyaman nya karena pasti konstruksi bukan pakai model independent RWD.
Fuzion masih mungkin tetep masuk, dan mungkin akan lebih laku daripada FWD monoc, secara lebih cocok ini buat di indo.
Fuzion masih mungkin tetep masuk, dan mungkin akan lebih laku daripada FWD monoc, secara lebih cocok ini buat di indo.
-
- New Member of Mechanic Engineer
- Posts: 996
- Joined: Mon Dec 31, 2007 8:12
Re: Penerus Kuda
nyam tapi CC nya ga masuk ne kalo bersaing di MPV 2000 CC.model nya kren juga..btw ini SUV pa MPV? mukanya SUV banget...bisa jd MPVmacho ne klo msk..hehe
-
- Member of Mechanic Engineer
- Posts: 1401
- Joined: Fri Jul 28, 2006 0:14
Re: Penerus Kuda
Kuwayama menginsyaratkan minivan itu nantinya akan menggunakan platform eco-cars yang dibuat di Thailand. Seperti diketahui, Mitsubishi sudah mendapat ijin dari pemerintah Thailand untuk memproduksi eco-cars di negeri itu mulai 2010. Mitsubishi akan memproduksi 100,000 unit/tahun dan sebagian besar di ekspor ke kawasan Asia Tenggara dan Asia Oceania. Eco-cars alias mobil ramah lingkungan menggunakan mesin 1.5 liter dan 1.3 liter.
“Yang penting platform. Platform yang bagus bisa dibuat mobil apa saja,†ujarnya. Menurunya, eco-cars nantinya bisa menjadi minivan, sedan, SUV, apa saja.
Kalo melihat pernyataan ini ya, saya rasa Mitsu akan masuk ke pasar yg ditempati City, Jazz, Vios, Yaris, dan Rush/Terios. Bukan ke arah penerus Kuda. Dimana Mitsu belom punya line up di segmen ini di Indonesia.
Segmen SUV di kelas X-Trail, CRV, Vitara dan Captiva bisa diwakili Outlander. Biarpun menurut saya Outlander ini lbh cocok bersaing dgn Captiva krn dimensinya. Sehingga bisa dijadikan SUV 7-seater.
Menurut saya penerus Kuda yg tepat memang Mitsubishi Fuzion (Philipina).
Fuzion ini diluncurkan pertama kali di Taiwan dgn nama Mitsubishi Zinger. Seperti diketahui juga, Kuda pertama kali juga diluncurkan di Taiwan dgn nama Freeca. Kemudian ke Philipina dgn nama Adventure. Stlh itu ke Indonesia dgn nama Kuda.
Mesin yg digunakan Fuzion adalah 4G64 2.4l SOHC. Mesin 2000cc SOHC Kuda bertipe 4G63.
Saya lihat biarpun 2.4l, tapi spesifikasinya kurang lebih setara dgn Innova, krn mesin lama. Mesin Innova, biarpun baru tapi spesifikasinya tetap dibawah mesih 2.0lnya Wish.
Seperti diketahui mesin Kijang jaman dulu juga dr satu generasi keluarga K.
“Yang penting platform. Platform yang bagus bisa dibuat mobil apa saja,†ujarnya. Menurunya, eco-cars nantinya bisa menjadi minivan, sedan, SUV, apa saja.
Kalo melihat pernyataan ini ya, saya rasa Mitsu akan masuk ke pasar yg ditempati City, Jazz, Vios, Yaris, dan Rush/Terios. Bukan ke arah penerus Kuda. Dimana Mitsu belom punya line up di segmen ini di Indonesia.
Segmen SUV di kelas X-Trail, CRV, Vitara dan Captiva bisa diwakili Outlander. Biarpun menurut saya Outlander ini lbh cocok bersaing dgn Captiva krn dimensinya. Sehingga bisa dijadikan SUV 7-seater.
Menurut saya penerus Kuda yg tepat memang Mitsubishi Fuzion (Philipina).
Fuzion ini diluncurkan pertama kali di Taiwan dgn nama Mitsubishi Zinger. Seperti diketahui juga, Kuda pertama kali juga diluncurkan di Taiwan dgn nama Freeca. Kemudian ke Philipina dgn nama Adventure. Stlh itu ke Indonesia dgn nama Kuda.
Mesin yg digunakan Fuzion adalah 4G64 2.4l SOHC. Mesin 2000cc SOHC Kuda bertipe 4G63.
Saya lihat biarpun 2.4l, tapi spesifikasinya kurang lebih setara dgn Innova, krn mesin lama. Mesin Innova, biarpun baru tapi spesifikasinya tetap dibawah mesih 2.0lnya Wish.
Seperti diketahui mesin Kijang jaman dulu juga dr satu generasi keluarga K.
Vorsprung durch Technik
The Pursuit of Perfection
From Zero to Hero
Air Tenang Menghanyutkan
Ilmu Padi
The Pursuit of Perfection
From Zero to Hero
Air Tenang Menghanyutkan
Ilmu Padi
-
- Member of Mechanic Engineer
- Posts: 1401
- Joined: Fri Jul 28, 2006 0:14
Re: Penerus Kuda
Akankah penerus Kuda datang di thn 2009?
Silakan baca artikel ini.
Sumber: Bisnis.com
Mitsubishi siapkan 5 model baru
JAKARTA: Mitsubishi melakukan revitalisasi bisnis dengan fokus pada pengembangan kendaraan penumpang (passenger car), untuk memperkuat posisi merek tersebut di pasar domestik. Selama ini kontribusi terbesar penjualan Mitsubishi didominasi jenis kendaraan niaga.
Penguatan penetrasi di segmen mobil penumpang tersebut dilakukan terutama pada kelas MPV (multi purpose vehicle) yang merupakan pasar terbesar di Indonesia.
Sedikitnya ada lima model baru yang akan diluncurkan Mitsubishi secara bertahap dalam kurun waktu hingga pelaksanaan pameran otomotif nasional, International Indonesia Motor Show, yang bakal digelar pada Juli.
Rizwan Alamsjah, Direktur Pemasaran PT Krama Yudha Tiga Berlian Motors (KTB)-agen tunggal pemegang merek mobil Mitsubishi di Indonesia-menjelaskan langkah awal revitalisasi fokus bisnis tersebut diawali dengan peluncuran varian facelift dari model Grandis 2008 belum lama ini.
Mobil yang dijual dengan dibanderol harga Rp285 juta on the road Jakarta tersebut diklaim masuk kelas MPV premium dan bersaing dengan Honda Odyssey.
"Kami akan meluncurkan banyak model. Ada setidaknya lima model yang disiapkan, dan akan dilepas dalam kurun waktu hingga pelaksanaan IIMS, Juli nanti. Peluncuran MPV Grandis facelift ini hanya merupakan langkah awal," ujarnya, baru-baru ini.
Menurut dia, lewat revitalisasi bisnis tersebut, Mitsubishi juga tengah mengkaji kemungkinan menggarap segmen pasar sport utility vehcile (SUV) yang mengalami pertumbuhan cukup pesat sejak awal 2007. Segmen SUV belakangan semakin diminati masyarakat, baik di kelas low SUV maupun premium SUV, dengan ditandai peluncuran banyak model oleh sejumlah ATPM.
Sayangnya, dia belum bersedia menjelaskan detail lima model yang akan dirilis tahun ini. "Tunggu saja tanggal mainnya."
Rizwan menambahkan Mitsubishi bahkan berencana kembali bermain di segmen MPV medium yang selama ini dikuasai oleh Toyota Kijang Innova. "Kami akan mulai bermain di segmen yang diisi oleh Kijang Innova mulai 2009. Kami akan masuk ke sana karena pangsa pasarnya memang sangat besar dan potensial," katanya.
Mitsubishi pernah bermain di segmen MPV berkapasitas tujuh penumpang melalui model Kuda, yang kini telah dihentikan produksinya. Saat ini kinerja Mitsubishi ditopang oleh beberapa model utama a.l. Colt T-120 SS, L-300 dan truk ringan (light truck) 'Si Kepala Kuning', yang semuanya berada di kelas kendaraan niaga.
Silakan baca artikel ini.
Sumber: Bisnis.com
Mitsubishi siapkan 5 model baru
JAKARTA: Mitsubishi melakukan revitalisasi bisnis dengan fokus pada pengembangan kendaraan penumpang (passenger car), untuk memperkuat posisi merek tersebut di pasar domestik. Selama ini kontribusi terbesar penjualan Mitsubishi didominasi jenis kendaraan niaga.
Penguatan penetrasi di segmen mobil penumpang tersebut dilakukan terutama pada kelas MPV (multi purpose vehicle) yang merupakan pasar terbesar di Indonesia.
Sedikitnya ada lima model baru yang akan diluncurkan Mitsubishi secara bertahap dalam kurun waktu hingga pelaksanaan pameran otomotif nasional, International Indonesia Motor Show, yang bakal digelar pada Juli.
Rizwan Alamsjah, Direktur Pemasaran PT Krama Yudha Tiga Berlian Motors (KTB)-agen tunggal pemegang merek mobil Mitsubishi di Indonesia-menjelaskan langkah awal revitalisasi fokus bisnis tersebut diawali dengan peluncuran varian facelift dari model Grandis 2008 belum lama ini.
Mobil yang dijual dengan dibanderol harga Rp285 juta on the road Jakarta tersebut diklaim masuk kelas MPV premium dan bersaing dengan Honda Odyssey.
"Kami akan meluncurkan banyak model. Ada setidaknya lima model yang disiapkan, dan akan dilepas dalam kurun waktu hingga pelaksanaan IIMS, Juli nanti. Peluncuran MPV Grandis facelift ini hanya merupakan langkah awal," ujarnya, baru-baru ini.
Menurut dia, lewat revitalisasi bisnis tersebut, Mitsubishi juga tengah mengkaji kemungkinan menggarap segmen pasar sport utility vehcile (SUV) yang mengalami pertumbuhan cukup pesat sejak awal 2007. Segmen SUV belakangan semakin diminati masyarakat, baik di kelas low SUV maupun premium SUV, dengan ditandai peluncuran banyak model oleh sejumlah ATPM.
Sayangnya, dia belum bersedia menjelaskan detail lima model yang akan dirilis tahun ini. "Tunggu saja tanggal mainnya."
Rizwan menambahkan Mitsubishi bahkan berencana kembali bermain di segmen MPV medium yang selama ini dikuasai oleh Toyota Kijang Innova. "Kami akan mulai bermain di segmen yang diisi oleh Kijang Innova mulai 2009. Kami akan masuk ke sana karena pangsa pasarnya memang sangat besar dan potensial," katanya.
Mitsubishi pernah bermain di segmen MPV berkapasitas tujuh penumpang melalui model Kuda, yang kini telah dihentikan produksinya. Saat ini kinerja Mitsubishi ditopang oleh beberapa model utama a.l. Colt T-120 SS, L-300 dan truk ringan (light truck) 'Si Kepala Kuning', yang semuanya berada di kelas kendaraan niaga.
Vorsprung durch Technik
The Pursuit of Perfection
From Zero to Hero
Air Tenang Menghanyutkan
Ilmu Padi
The Pursuit of Perfection
From Zero to Hero
Air Tenang Menghanyutkan
Ilmu Padi
-
- Member of Senior Mechanic
- Posts: 299
- Joined: Fri Apr 25, 2008 5:29
Re: Penerus Kuda
Ayo KTB....
BANGKIT...BANGKIT....BANGKIT....!!!
Jangan ragu untuk memasukkan produk-2 baru, khususnya di kelas
Passanger Car.
Saya yakin di Indonesia masih cukup banyak orang yg Fanatik dengan merk MISTUBISHI....
BANGKIT...BANGKIT....BANGKIT....!!!

Jangan ragu untuk memasukkan produk-2 baru, khususnya di kelas
Passanger Car.
Saya yakin di Indonesia masih cukup banyak orang yg Fanatik dengan merk MISTUBISHI....
-
- New Member of Mechanic Engineer
- Posts: 996
- Joined: Mon Dec 31, 2007 8:12
Re: Penerus Kuda
liad kaya kuda yang discontinue gitu juga lama2 bisa bkn org ragu beli medium MPV mitsu.
-
- SM Specialist
- Posts: 22072
- Joined: Mon Dec 12, 2005 5:14
Re: Penerus Kuda
Tujuannya apakah hanya utk sekedar eksis atau mau nguasain market share ?Welly2008 wrote:Ayo KTB....
BANGKIT...BANGKIT....BANGKIT....!!!![]()
Jangan ragu untuk memasukkan produk-2 baru, khususnya di kelas
Passanger Car.
Saya yakin di Indonesia masih cukup banyak orang yg Fanatik dengan merk MISTUBISHI....
Kalau utk menjadi pemenang di pasar nggak cukup hanya masukkin en trus jual, juga nggak cukup jika hanya mengandalkan customer yg fanatik, harus bisa meng-create pasar & menarik calon konsumen yg sebelumnya menggunakan merek lain.

* Bukan ajakan Beli *
-
- Full Member of Senior Mechanic
- Posts: 438
- Joined: Sat May 05, 2007 5:48
Re: Penerus Kuda
benerrrrTurboman wrote: Tujuannya apakah hanya utk sekedar eksis atau mau nguasain market share ?
Kalau utk menjadi pemenang di pasar nggak cukup hanya masukkin en trus jual, juga nggak cukup jika hanya mengandalkan customer yg fanatik, harus bisa meng-create pasar & menarik calon konsumen yg sebelumnya menggunakan merek lain.
mitsubishi dah ngelakuin kesalahan fatal, dulu passenger car di brentiin.
kegrogot abis2an dah pangsa pasarnya ama honda toyota.
sekarang mo masuk lagi, pasar dah ketat banget...
apalagi sekarang ada Ford, mazda sebagai "non pemain utama" yg paling gencar pemasarannya
masih untung citra mobil lancernya begitu kuat di taun 90-an, orang yg pernah pake itu pasti ga sabar munculnya lancer baru

(gw salah satunya)
-
- Full Member of Senior Mechanic
- Posts: 479
- Joined: Sun Feb 15, 2004 17:07
Re: Penerus Kuda
CEO mitsubishi motors saat ini sebelumnya adalah ceo mitsu indonesia ... jadi saat ini kelihatanya mitsu lebih serius menggarap pasar indonesia karena ya itu ceonya pernah lama di Indonesia. mungkin dulu ga punya otoritas penuh soal kuda kali.
Kelihatan lebih seriusnya adalah iklan2 mitsu yg cukup gencar di media dan launching model2 baru .... lihat saja tahun in pasti akan banyak model baru diluncurkan utk pasar indo
Kelihatan lebih seriusnya adalah iklan2 mitsu yg cukup gencar di media dan launching model2 baru .... lihat saja tahun in pasti akan banyak model baru diluncurkan utk pasar indo
ReviewDong.com - Review Mobil dan Produk | DepotKantor.com
-
- Member of Senior Mechanic
- Posts: 299
- Joined: Fri Apr 25, 2008 5:29
Re: Penerus Kuda
Untuk segment Comercial vehicle....saat ini Mitsubishi masih menjadi pemimpin pasar melalui Fuso, colt diesel, dll.Turboman wrote:Tujuannya apakah hanya utk sekedar eksis atau mau nguasain market share ?Welly2008 wrote:Ayo KTB....
BANGKIT...BANGKIT....BANGKIT....!!!![]()
Jangan ragu untuk memasukkan produk-2 baru, khususnya di kelas
Passanger Car.
Saya yakin di Indonesia masih cukup banyak orang yg Fanatik dengan merk MISTUBISHI....
Kalau utk menjadi pemenang di pasar nggak cukup hanya masukkin en trus jual, juga nggak cukup jika hanya mengandalkan customer yg fanatik, harus bisa meng-create pasar & menarik calon konsumen yg sebelumnya menggunakan merek lain.
Justru di kelas Passanger car yg masih lemah. Terutama sejak mulai distop produksi Kudanya ditahun 2005 lalu.
Menurut saya, saat ini yg perlu dibenahi oleh KTB adalah membangun "brand Image" dulu. Dan langkah paling mudah & efisien adalah mendatangkan produk2 baru secara CBU dengan harga jual yg kompetitif. Daripada membangun Pabrik Perakitan yg baru....yg tentunya membutuhkan anggaran yg jauh lebih besar.
Salah satu contohnya....KTB memasukkan Grandis secara CBU dari Thailand dengan harga jual sekitar 280 jt.
( terus terang....sampai hari ini saya heran & bingung...kok bisa KTB menjual dengan harga segitu...yg secara spek teknis hampir sama dg Honda Odessey yg harganya jauh diatasnya....


-
- New Member of Mechanic Engineer
- Posts: 996
- Joined: Mon Dec 31, 2007 8:12
Re: Penerus Kuda
setau saya spek odyssey ma Grandis beda lmyn jauh d..odyssey ad Cruise Control,Climate Control,6 cd changer,sunroof,velg 17,twinpipe muffler..lagian odyssey bkn nya msh CBU jepang ya?
-
- Full Member of Mechanic Engineer
- Posts: 4612
- Joined: Wed Sep 15, 2004 13:33
- Location: jauh di mata, dekat di hati
Re: Penerus Kuda
Di negara tetangga, Filipina, line-up Mitsubishi lengkap juga ya, mulai dari Adventure, Fuzion, Pajero terbaru, Endeavor, bahkan Pajero 4x2!!!liongkiky wrote:Apa jangan2 ini?
http://www.mitsubishi-motors.com.ph/htm ... index.html
Tapi keliatannya masih tetap RWD ... Kayanya selamanya RWD tetap di pertahankan yah?
Pertimbangan lebih kuat terhadap beban?
Mesing 2400cc kok tenaganya 136ps/5200rpm & 20,7kgm/4000rpmmasih di bawah innova 2000cc donk yah?
Innova 2000cc 136ps/5600rpm & 18,6kgm/4000rpm ... tapi torsi menang fuzion.
Sedannya juga lengkap, dari Lancer, Galant, sampai Lancer Evolution!
ckckck.... hebat juga ya Mitsubishi di sana, line-up-nya lebih banyak daripada Toyota di sini

Objects In The Rear View Mirror Are Closer Than They Appear
-
- New Member of Senior Mechanic
- Posts: 170
- Joined: Thu Jul 19, 2007 6:08