apa sih gunanya strutbar ?
Moderators: Ryan Steele, sh00t, r12qiSonH4ji, avantgardebronze, akbarfit
-
- SM Specialist
- Posts: 9769
- Joined: Thu Jun 12, 2008 19:51
- Location: Pasar Minggu, Jakarta
- Daily Vehicle: Toyota Alphard
Re: apa sih gunanya strutbar ?
mau tanya dong.. kalau bahan pembentuk strutbar apakah berpengaruh besar pada kualitas kinerja strutbar keseluruhan pada sebuah mobil? (pertanyaan ini akan berlanjut kepada strutbar asli/custom)
Anda sudah TEST DRIVE belum?...
-
- Member of Mechanic Master
- Posts: 17286
- Joined: Fri Oct 05, 2007 15:40
- Location: the garage - cimandiri 28 pav , Bandung
Re: apa sih gunanya strutbar ?
sebenernya sama saja, selama dapat menahan kedua sisi.
custom biasanya dibuat dari pipa baja/stanless/galvanis, jadi masih ringan dan lebih kuat... keuntungan dari custom adalah dapat memodifikasi titik dari strutbar dan bentangan bar itu sendiri. kadang di performance strut bar branded asli tidak dapat di install karena terbentur oleh ruang instalasi parts performance lain nya.
kejelekan dari custom: ga ada merek... kadang terlihat murah, apalagi jika pengerjaan nya ga rapih... asal cat atau chrome2an gagal.
keuntungan dari branded, plug n play selama kondisi keadaan cabin mesin tidak menghalangi strutbar..., tampilan bagus secara pembuatan nya rapih.
kejelekan dari branded : beberapa merek bahan besi campuran/cor2an, mudah patah (tidak semua), instalasi suka kendur karena sistemnya di beberapa model menggunakan mur.
custom biasanya dibuat dari pipa baja/stanless/galvanis, jadi masih ringan dan lebih kuat... keuntungan dari custom adalah dapat memodifikasi titik dari strutbar dan bentangan bar itu sendiri. kadang di performance strut bar branded asli tidak dapat di install karena terbentur oleh ruang instalasi parts performance lain nya.
kejelekan dari custom: ga ada merek... kadang terlihat murah, apalagi jika pengerjaan nya ga rapih... asal cat atau chrome2an gagal.
keuntungan dari branded, plug n play selama kondisi keadaan cabin mesin tidak menghalangi strutbar..., tampilan bagus secara pembuatan nya rapih.
kejelekan dari branded : beberapa merek bahan besi campuran/cor2an, mudah patah (tidak semua), instalasi suka kendur karena sistemnya di beberapa model menggunakan mur.

-
- Newbie
- Posts: 12
- Joined: Tue May 19, 2015 8:12
Re: apa sih gunanya strutbar ?
ane sih pasang juga SB depan buat lancer ane,, lumayan membantu handling juga,, tapi semunya tentunya dengan catatan kaki-kaki dalam kondisi sehat.. 

-
- Full Member of Mechanic Engineer
- Posts: 3280
- Joined: Fri Dec 14, 2012 13:44
Re: apa sih gunanya strutbar ?
gua dah masang front strut bar
corner kebantu la
tapi akhir2 ini nyadar sesuatu
kok ngebut jalan lurus, kena jalanan bergelombang, limbungnya parah amat?
padahal gua mau pasang lower bar belakang sama lower bar tengah
apa limbung gara2 pasang strutbar?
solusinya apa ya?
corner kebantu la
tapi akhir2 ini nyadar sesuatu
kok ngebut jalan lurus, kena jalanan bergelombang, limbungnya parah amat?
padahal gua mau pasang lower bar belakang sama lower bar tengah
apa limbung gara2 pasang strutbar?
solusinya apa ya?

-
- Member of Mechanic Engineer
- Posts: 2595
- Joined: Wed May 07, 2008 14:47
Re: apa sih gunanya strutbar ?
guna strut bar / brace supaya frame/body lebih kaku stiff terutama suspension. cuma ada beberapa artikel, jika strut bar nya terlalu solid dibanding mobilnya, ada gelombang sedikit bisa terasa, seperti mantul mantul. sebab gelombang itu kan menekan suspension ke atas.Salvanost wrote:gua dah masang front strut bar
corner kebantu la
tapi akhir2 ini nyadar sesuatu
kok ngebut jalan lurus, kena jalanan bergelombang, limbungnya parah amat?
padahal gua mau pasang lower bar belakang sama lower bar tengah
apa limbung gara2 pasang strutbar?
solusinya apa ya?
atau bisa juga agan yg jadi lebih sensitif setelah pemasangan sb. *imho*
https://blognyamitra.wordpress.com/2011 ... gak-ngefek…/


-
- New Member of Mechanic Master
- Posts: 8856
- Joined: Fri Feb 14, 2003 9:05
- Location: Jakarta - Tangerang
Re: apa sih gunanya strutbar ?
Nice pics om roadtrain99. Penjelasan via gbr memang lebih baik
Accurate V5 Accounting System Consultant
-
- Full Member of Mechanic Engineer
- Posts: 5507
- Joined: Thu Mar 10, 2011 22:48
- Location: All over the world
- Daily Vehicle: Kijang Innova D4D
Re: apa sih gunanya strutbar ?
Jadi di ladder frame gak begitu ngaruh ya