(SHARE) Mobil apa sih yg driving positionnya buruk n bagus?

Ingin membahas hal-hal umum mengenai mobil dan otomotif, silakan bahas disini...

Moderators: Ryan Steele, sh00t, r12qiSonH4ji, avantgardebronze, akbarfit

User avatar
FRD
Member of Mechanic Engineer
Member of Mechanic Engineer
Posts: 1801
Joined: Tue Aug 26, 2014 15:00
Location: Malang
Daily Vehicle: 2010 Nissan XTrail T31

Re: (SHARE) Mobil apa sih yg driving positionnya buruk n bagus?

Post by FRD »

masalah juke, ehem.... modcing masih inget meme "no more tonight" yg di grup wasem? :mky_03:
:big_smoking:
User avatar
nugroho bagor
Full Member of Mechanic Engineer
Full Member of Mechanic Engineer
Posts: 5488
Joined: Thu Mar 10, 2011 22:48
Location: All over the world
Daily Vehicle: Kijang Innova D4D

Re: (SHARE) Mobil apa sih yg driving positionnya buruk n bagus?

Post by nugroho bagor »

Antara Santa fe Vs ANPS mana,yang buat long trip paling enak,badan masih enak,walau ,driving lama,
Thanks
User avatar
Hansen
Member of Mechanic Master
Member of Mechanic Master
Posts: 16497
Joined: Tue Apr 03, 2007 14:24

Re: (SHARE) Mobil apa sih yg driving positionnya buruk n bagus?

Post by Hansen »

nugroho bagor wrote: Tue Jan 15, 2019 23:18 Antara Santa fe Vs ANPS mana,yang buat long trip paling enak,badan masih enak,walau ,driving lama,
Thanks
Enak ANF.. :ngacir:
slowipah
Member of Senior Mechanic
Member of Senior Mechanic
Posts: 288
Joined: Fri Sep 30, 2016 3:52

Re: (SHARE) Mobil apa sih yg driving positionnya buruk n bagus?

Post by slowipah »

sebenernya balik lagi ke posture tubuh driver msg2, ada yg ketinggian ato kependekan jd ga pas mau diatur gmn juga. sama selera, ada yg suka duduk spt pembalap F1, ada yg suka posisi driver bus/truck.
sennarose88
Member of Junior Mechanic
Member of Junior Mechanic
Posts: 44
Joined: Sun Dec 10, 2017 6:16

Re: (SHARE) Mobil apa sih yg driving positionnya buruk n bagus?

Post by sennarose88 »

Semua mobil kembar toyodai menurut saya driving positionnya buruk. Untuk saya yang berpostur 170 cm, driving position terlalu tinggi, dan harus milih antara kaki bisa selonjor tapi setir kejauhan, atau tangan nyaman tapi kakinya nekuk. Belum lagi headrest yang kependekan. Mungkin ketika desain, surveinya cuma mengacu ke tinggi rata-rata orang indonesia yang 160 cm, yang tinggi badannya lebih dari itu tidak diperhitungkan :big_dunno:
albertsimm
Member of Junior Mechanic
Member of Junior Mechanic
Posts: 45
Joined: Mon Jun 04, 2018 8:13
Location: Medan

Re: (SHARE) Mobil apa sih yg driving positionnya buruk n bagus?

Post by albertsimm »

sennarose88 wrote: Wed Jan 16, 2019 3:38 Semua mobil kembar toyodai menurut saya driving positionnya buruk. Untuk saya yang berpostur 170 cm, driving position terlalu tinggi, dan harus milih antara kaki bisa selonjor tapi setir kejauhan, atau tangan nyaman tapi kakinya nekuk. Belum lagi headrest yang kependekan. Mungkin ketika desain, surveinya cuma mengacu ke tinggi rata-rata orang indonesia yang 160 cm, yang tinggi badannya lebih dari itu tidak diperhitungkan :big_dunno:
setuju sama om. Semua mobil kembar toyodai kursinya kecil untuk yang postur tubuhnya diatas 160 cm.
User avatar
Jambangan
Member of Mechanic Engineer
Member of Mechanic Engineer
Posts: 2726
Joined: Wed Feb 08, 2012 11:57
Location: Bekasi
Daily Vehicle: 2013 Honda Vario 125

Re: (SHARE) Mobil apa sih yg driving positionnya buruk n bagus?

Post by Jambangan »

Agya ayla paling ga enak buat ane tinggi 189 cm :upss:
Kalo calya sigra masih oke lah walaupun ya gitu deh khas daihatsu tapi masih bisa ditolerir
Tapi emang daihatsu joknya ketinggian semua n stir terlalu kebawah
Termasuk sirion yg notabene bikinan perodua
User avatar
Suryaputra
New Member of Mechanic Master
New Member of Mechanic Master
Posts: 9621
Joined: Tue Apr 30, 2013 7:10
Location: Bandung
Daily Vehicle: Roda-2 dan Roda-4

Re: (SHARE) Mobil apa sih yg driving positionnya buruk n bagus?

Post by Suryaputra »

Urutan dari yg plg enak, sampai paling pegel, yg pernah gw coba as driver (gw TB 170/ BB 78):
1. Mercy CLS / E Class / Biem 5
2. Biem 3 / Mercy C
3. CX5 / CRV / HRV / Civic / Accord
4. Camry XV40
5. Jazz GK5 / Lio / Brio / Expander
6. Mitsu Galant
7. Swift / Jazz GD3
8. Baleno Next G / Aerio
9. Yaris Bakpao
10. Old Ipah / New Ipah
11. Ertiga 1st gen
12. Kijang kapsul
13. Livina
14. Calya / Sigra / Ayla / Agya
15. Avanza / Xenia
Disclaimer

*Tidak Ngajak Beli dan Resiko apapun Mohon Ditanggung Sendiri
User avatar
nugroho bagor
Full Member of Mechanic Engineer
Full Member of Mechanic Engineer
Posts: 5488
Joined: Thu Mar 10, 2011 22:48
Location: All over the world
Daily Vehicle: Kijang Innova D4D

Re: (SHARE) Mobil apa sih yg driving positionnya buruk n bagus?

Post by nugroho bagor »

Hansen wrote: Tue Jan 15, 2019 23:29
nugroho bagor wrote: Tue Jan 15, 2019 23:18 Antara Santa fe Vs ANPS mana,yang buat long trip paling enak,badan masih enak,walau ,driving lama,
Thanks
Enak ANF.. :ngacir:
Dasar ,maniak tutup EGR :upss:
diidoot
Full Member of Senior Mechanic
Full Member of Senior Mechanic
Posts: 302
Joined: Wed May 11, 2016 8:40

Re: (SHARE) Mobil apa sih yg driving positionnya buruk n bagus?

Post by diidoot »

sennarose88 wrote: Wed Jan 16, 2019 3:38 Semua mobil kembar toyodai menurut saya driving positionnya buruk. Untuk saya yang berpostur 170 cm, driving position terlalu tinggi, dan harus milih antara kaki bisa selonjor tapi setir kejauhan, atau tangan nyaman tapi kakinya nekuk. Belum lagi headrest yang kependekan. Mungkin ketika desain, surveinya cuma mengacu ke tinggi rata-rata orang indonesia yang 160 cm, yang tinggi badannya lebih dari itu tidak diperhitungkan :big_dunno:
iya ini heran, saya bingung mereka nyobain duduk apa engga sih :mky_05:
nyetir setengah jam pasti ada aja yang pegel

Menurut saya ini karena produk dai aja, kalau yang atoyot murni lebih enak. Coba yang merk dai yang dijual di sini kayaknya ga ada yang enak. bahkan luxio grenmek agak miring posisi pedalnya. Apa karena mereka ga mikirin sisi ergonomis dan berusaha membuat kabin seluas-luasnya?
-
saturday
Full Member of Senior Mechanic
Full Member of Senior Mechanic
Posts: 447
Joined: Fri Sep 28, 2018 1:31

Re: (SHARE) Mobil apa sih yg driving positionnya buruk n bagus?

Post by saturday »

Buat saya yang setirnya belum bisa telescopic rata-rata kurang nyaman. Kalau kakinya mau nyaman, biasa jarak antara tangan ke setir terlalu jauh. Atau sebaliknya. Sejauh ini tes mobil yang sudah tilt dan telescopic rata-rata posisi duduknya nyaman, tinggal yang kadang bermasalah adalah instrument cluster yang terlalu tinggi sehingga menghalangi pandangan kedepan seperti di ANKI, atau yang duduknya berasa tenggelam seperti di XV50 Camry. Tinggi saya 169 cm.