OPEL (a.k.a Vauxhall) MOKKA 2013 (di INDO jadi Chevy?)

Segala mobil tipe SUV (2WD/4WD). (Cherokee, Terios, Rush, dll).

Moderators: Ryan Steele, sh00t, r12qiSonH4ji, avantgardebronze, akbarfit

User avatar
maxx
SM Affiliate
SM Affiliate
Posts: 8413
Joined: Mon Apr 23, 2007 13:45
Location: 08129215600 www.monza-autosport.com

OPEL (a.k.a Vauxhall) MOKKA 2013 (di INDO jadi Chevy?)

Post by maxx »

Opel MOKKA,... kalo masuk indo kemungkinan pakai emblem chevy ... semoga aja bisa masuk ke indo dg harga 250-300jt .. :e-pray:
opel_mokka_2013_1.jpg
opel_mokka_2013_2.jpg
opel_mokka_2013_3.jpg
RÜSSELSHEIM (DP) – Anda dan saya mungkin sepaham ketika melihat Opel Mokka 2013 langsung mengaguminya. Opel Mokka akan masuk ke segmen Sub-Compact SUV ketika dipasarkan.
Meski panjangnya hanya 4,28 meter, toh, desainnya sangat atraktif. Selain itu dilengkapi teknologi-teknologi inovatif dan fungsionalitas-fungsionalitas mobil di atasnya.
“Mokka mewarisi kekuatan SUV tradisional dan yang lebih besar dalam format kecil,” promosi Karl-Friedrich Stracke, CEO Opel. “Kami prediksi kue Mokka akan tumbuh pesat.”
Opel akan menyediakan 2 mesin bensin; 1,6 liter (115 hp) dan 1,4 liter turbo (140 hp dan 200 Nm). Satu lagi 1.7 CDTI turbodiesel bertenaga 130 hp dan bertorsi 300 Nm.
Model 1.4 Turbo dan 1.7 CDTI dilengkapi pilihan transmisi 6-speed manual dan 6-speed otomatis. Semua versi manual dikencani sistem Start/Stop. Opel akan menyodorkan sistem all-wheel-drive dan front-wheel-drive.
Fitur-fitur standar Mokka berupa Electronic Stability Control (ESC), Traction Control (TC), Hill Start Assist (HSA) dan Hill Descent Control (HDC). Dilengkapi pula dengan Advanced Adaptive Forward Lighting (AFL+) berbasis lampu Bi-Xenon generasi ketiga, yang meningkatkan keselamatan berkendara, termasuk High Beam Assist (HBA). Masih ada beberapa teknologi lain yang akan dibawa Mokka.
Mokka akan dijual mulai akhir 2012. Sebelum dipasarkan, Mokka akan nampang dulu di Geneva Motor Show 2012. Jika dipasarkan di Indonesia via Chevrolet, bisa dipastikan akan membuat Toyota Rush dan Daihatsu Terios ‘keringat dingin’.
Kalo Chevy masukin ke Indo .. yg keringat dingin bukan cuma Ruster .. bila masih masuk harga 250-300 bisa bikin ketar ketir OS, ANS, CX5, CRV, JUKE, GV, XTRAIL, New Tucson...

web khusus Opel Mokka>>> http://www.opel.com/microsite/mokka

on Youtube
Review interior - exterior >>> http://www.youtube.com/watch?v=_jmQlUk14OY
Geneva 2012 >> http://www.youtube.com/watch?v=dQBi1QvjV7s
You do not have the required permissions to view the files attached to this post.
MONZA-AUTOSPORT.COM
WA: 08129215600
blog: www.monza-autosport.blogspot.com
fb: www.facebook.com/MonzaAutosport
outlander
Member of Senior Mechanic
Member of Senior Mechanic
Posts: 195
Joined: Tue Aug 07, 2012 12:25

Re: OPEL (a.k.a Vauxhall) MOKKA 2013 (di INDO jadi Chevy?)

Post by outlander »

bagus juga modelnya.. tapi harganya mirip orlando ya,denger2 2013 chevy mau buka pabrik disini produk pertamanya mpv chevy spin,nah kalo aja orlando dickd juga mungkin bisa 290an harganya,kalo skrg karna CBU korea jadi mahal harganya alhasil kurang peminat..
User avatar
maxx
SM Affiliate
SM Affiliate
Posts: 8413
Joined: Mon Apr 23, 2007 13:45
Location: 08129215600 www.monza-autosport.com

Re: OPEL (a.k.a Vauxhall) MOKKA 2013 (di INDO jadi Chevy?)

Post by maxx »

abis googling lagi... chevy rebadge buick encore / opel mokka >> dg nama Chevy Trax!

Image
Image

spy shot:

Image

Image

Image

Image

Image

Image


Basisnya dari Buick Encore / Opel Mokka

Image

Image

Image

Image
MONZA-AUTOSPORT.COM
WA: 08129215600
blog: www.monza-autosport.blogspot.com
fb: www.facebook.com/MonzaAutosport
User avatar
Turboman
SM Specialist
SM Specialist
Posts: 21988
Joined: Mon Dec 12, 2005 5:14

Re: OPEL (a.k.a Vauxhall) MOKKA 2013 (di INDO jadi Chevy?)

Post by Turboman »

Denger2 yg akan masuk : chevy Volt

Selain proyek besar : TrelBlezer dan PM7

Skg aja dagangan Chevy gak semua sukses, Orlando ngejogrog di showroom...........cemana ?
claude_wallace
Member of Mechanic Engineer
Member of Mechanic Engineer
Posts: 1319
Joined: Thu Jun 07, 2012 13:31
Location: Surabaya

Re: OPEL (a.k.a Vauxhall) MOKKA 2013 (di INDO jadi Chevy?)

Post by claude_wallace »

captiva juga mulai turun jualannya, banyak complain finishing jelek..
skrg yg diesel dikasi diskon, padahal dulu sales2nya pada jual mahal.
User avatar
maxx
SM Affiliate
SM Affiliate
Posts: 8413
Joined: Mon Apr 23, 2007 13:45
Location: 08129215600 www.monza-autosport.com

Re: OPEL (a.k.a Vauxhall) MOKKA 2013 (di INDO jadi Chevy?)

Post by maxx »

Turboman wrote:Denger2 yg akan masuk : chevy Volt

Selain proyek besar : TrelBlezer dan PM7

Skg aja dagangan Chevy gak semua sukses, Orlando ngejogrog di showroom...........cemana ?
Iya ga semua bisa sukses...
Baca2 si TRAX mau masuk Indo thn depan .. molor2 jadi thn 2014 kali ya
Kalo TRAX (small suv) masuk diesel yg 1.7L (140hp / 300Nm *dari dapurpacu, baca2 artikel luar (http://www.newcarinfo2013.com/chevrolet ... 014-review) 132HP / 229Nm ) .. punya daya tarik sendiri kali ya... krn di Indo belum ada small suv dg turbo diesel :mky_01:
claude_wallace wrote:captiva juga mulai turun jualannya, banyak complain finishing jelek..
skrg yg diesel dikasi diskon, padahal dulu sales2nya pada jual mahal.
ya biasalah tiap produk ada life cyclenya .. klo dah mulai bosen lihatnya males di beli.. pasti ada kebijakan discount jadinya agar lebih appeal.
MONZA-AUTOSPORT.COM
WA: 08129215600
blog: www.monza-autosport.blogspot.com
fb: www.facebook.com/MonzaAutosport
User avatar
maxx
SM Affiliate
SM Affiliate
Posts: 8413
Joined: Mon Apr 23, 2007 13:45
Location: 08129215600 www.monza-autosport.com

Re: OPEL (a.k.a Vauxhall) MOKKA 2013 (di INDO jadi Chevy?)

Post by maxx »

http://www.dapurpacu.com/chevrolet-trax ... -dan-juke/
PARIS (DP) — Chevrolet Trax akan debut di Paris Motor Show 2012, pada akhir September mendatang. Spesifikasi Chevrolet Trax mulai diungkap oleh Chevrolet Eropa.
Crossover compact (kecil) ini akan menggunakan sistem gerak roda-depan serta AWD. Memiliki dimensi panjang 4.248 mm, lebar 1.776 mm dengan wheelbase 2.555 mm.
Trax Menggunakan basis Buick Encore and Opel/Vauxhall Mokka. Pabrikan mengklaim Trax diciptakan memiliki banyak ruang penyimpanan dengan kapasitas volume bagasi hingga 358 liter.
Di bawah bonnet depan tersimpan beberapa pilihan mesin. Mulai dari mesin bensin 1,6-liter, tersedia pula 1,4-liter turbocharger bertenaga 136 hp dengan transmisi manual 6-speed. Serta mesin 1,7-liter turbodiesel bertenaga 129 hp bertorsi 300 Nm.
Versi 1,4-liter dan 1,7-liter dikencani transmisi otomatis 6-speed serta AWD. Model 1,7 turbodiesel didukung teknologi fungsi Start/Stop.
Ada 6 airbag yang ditanam di dalam kabin Trax. Trax didukung pula oleh Electronic Stability Control (ESC) termasuk Hill Start Assist (HSA), Traction Control (TC), Anti-lock Braking System (ABS) dengan Electronic Brake Distribution, serta Trailer Stability Assist (TSA) dan Hill Descent Control (HDC)
“Chevrolet Trax merupakan SUV modern dengan dimensi kecil namun serbaguna dan irit bahan bakar,” terang Susan Docherty, President & Managing Director Chevrolet Eropa.
Trax bakal melenggang di 140 negara dan mulai dijual perdana di Amerika Utara pada akhir 2012. Jika dilihat dimensi dan spesifikasinya Chevrolet Trax bakal bersinggungan dengan Nissan Juke dan Toyota Rush.
Indonesia sebagai salah satu pasar besar di segmen SUV compact tampaknya menjadi tempat yang sangat cocok untuk Trax. Akankah Trax membidik Indonesia?
Image
Image
Image
MONZA-AUTOSPORT.COM
WA: 08129215600
blog: www.monza-autosport.blogspot.com
fb: www.facebook.com/MonzaAutosport